Solo (SOHIB21) – Tim pelajar asal Kota Surakarta SmartEly yang terdiri atas tujuh siswa SMA dan SMK berprestasi di ajang internasional Malaysia Technology Expo (MTE) 2025.
Ketua tim dari SMA Negeri 4 Surakarta Arya Pradana Putra di Solo, Jawa Tengah, Jumat, mengatakan tim tersebut memperoleh
Ia mengatakan tim SmartEly berkompetisi dalam kategori
“Inovasi SmartEly (
Ia mengatakan SmartEly dirancang dengan pendekatan yang mempertimbangkan literasi teknologi lansia Indonesia serta mengintegrasikan kearifan lokal dalam sistem rekomendasi kesehatannya.
“Kami melihat adanya kesenjangan antara kebutuhan kesehatan lansia dan solusi teknologi yang tersedia,” katanya.
Ia mengatakan SmartEly merupakan inovasi
Selain itu juga ada GPS untuk pelacakan lokasi, serta tombol SOS untuk kondisi darurat.
Perangkat ini terintegrasi dengan sistem perangkat lunak berbasis
Sebelum mengikuti kompetisi, tim yang dibimbing oleh Andreas Wegiq Adia Hendix dari Mersif Academy tersebut melakukan persiapan intensif selama tiga bulan sebelum kompetisi.
Proses persiapan meliputi riset komprehensif tentang kebutuhan lansia, pengembangan produk melalui beberapa iterasi, serta membangun kemitraan strategis dengan institusi kesehatan dan teknologi di Surakarta.
Tim SmartEly berharap inovasi ini dapat dikembangkan lebih lanjut dan diimplementasikan secara luas untuk membantu meningkatkan kualitas hidup para lansia di Indonesia.
Pewarta: Aris Wasita
Leave a Reply