Cara tukar uang baru di Bank BSI untuk persiapan Lebaran

Jakarta (SOHIB21) – Momen lebaran atau Hari Raya Idul Fitri selalu identik dengan tradisi berbagi, salah satunya memberikan angpao atau Tunjangan Hari Raya (THR) kepada keluarga dan kerabat terdekat.

Karena itu, permintaan uang pecahan baru biasanya melonjak menjelang hari perayaan ini. Agar tidak kehabisan, masyarakat pun menukar uang baru sejak jauh-jauh hari.

Seiring kebutuhan tukar uang baru ini, sering dimanfaatkan oleh pihak tak bertanggung jawab, seperti jasa penukaran ilegal di pinggir jalan atau perorangan yang tidak memiliki izin resmi. Mereka menawarkan kemudahan tanpa antrean, namun dapat berisiko penipuan, seperti menerima uang palsu.

Untuk menghindari risiko tersebut, masyarakat dianjurkan melakukan penukaran di lembaga resmi seperti Bank Indonesia (BI) atau perbankan, salah satunya Bank Syariah Indonesia (BSI). Sebelum datang ke kantor cabang BSI terdekat, pastikan untuk konfirmasi ketersediaan tukar uang baru terlebih dahulu.

Berikut cara menukar uang baru di Bank BSI untuk lebaran 2025:

1.

2.

3.

4.

Setelah seluruh tahapan selesai, petugas bank BSI akan menyerahkan uang baru dalam pecahan sesuai nominal yang Anda tukarkan.

Jam operasional layanan kantor cabang Bank BSI selama bulan Ramadhan dimulai hari Senin-Jumat pukul 07.30-15.00 WIB.

Sebagaimana diketahui, masyarakat juga dapat menggunakan layanan Penukaran dan Tarik Uang Rupiah (PINTAR) dari Bank Indonesia (BI) untuk pemesanan penukaran uang baru secara

Untuk layanan BI “Pintar”, batas maksimal penukaran adalah Rp4,3 juta, dengan rincian sebagai berikut:

    Dengan menukar uang melalui Bank BSI atau akses Bank Indonesia (BI), masyarakat dapat dipastikan aman dalam transaksi penukaran dengan uang asli tanpa risiko penipuan.

    Pewarta: Putri Atika Chairulia


    Comments

    Leave a Reply

    Your email address will not be published. Required fields are marked *