Category: Dunia
-
Mengunjungi Shirakawa-go, desa tradisional Jepang diapit pegunungan
Shirakawa-go, Jepang (SOHIB21) – Saat salju menyelimuti desa, masa paling tenang dan paling santai sepanjang tahun tiba di Shirakawa-go di Distrik Ono, Prefektur Gifu, Jepang, menarik wisatawan dari seluruh dunia untuk menjelajahi tempat tradisional yang indah ini. Shirakawa-go dikelilingi oleh pegunungan yang menjulang tinggi, di mana hujan salju lebat setebal lebih dari 1 meter di…
-
Hamas sebut larangan masuk bantuan ke Gaza sebagai kejahatan perang
Beirut (SOHIB21) – Keputusan kepala otoritas Israel Benjamin Netanyahu untuk melarang masuk bantuan kemanusiaan ke Jalur Gaza merupakan kejahatan perang sekaligus pelanggaran langsung terhadap perjanjian gencatan senjata, kata Hamas pada Ahad (2/3). “Keputusan Netanyahu untuk menghentikan bantuan kemanusiaan merupakan aksi pemerasan terang-terangan, kejahatan perang sekaligus pelanggaran berat terhadap perjanjian gencatan senjata. Mediator dan komunitas internasional…
-
Brunei awali Ramadan di tengah upaya stabilisasi harga pangan
Bandar Seri Begawan (SOHIB21) – Umat Muslim di Brunei menjalani hari pertama bulan puasa Ramadan pada 2 Maret. Selama bulan suci ini, jam kerja pemerintah dan sektor swasta Brunei diperpendek, dan puasa harian dimulai saat fajar dan berakhir saat matahari terbenam. Departemen Perencanaan Ekonomi dan Statistik ( Inisiatif ini bertujuan menjaga keterjangkauan dan aksesibilitas bahan…
-
AS: Capai perdamaian di Ukraina lebih utama daripada jaminan keamanan
Washington (SOHIB21) – Amerika Serikat (AS) berulang kali menjelaskan ke Ukraina bahwa isu mencapai perdamaian lebih penting daripada jaminan keamanan, kata Menteri Luar Negeri AS Marco Rubio. Penerjemah: Katriana
-
Saudi kecam Israel tangguhkan masuknya bantuan kemanusiaan ke Gaza
Doha (SOHIB21) – Arab Saudi mengecam keputusan keputusan otoritas Israel untuk menangguhkan pasokan bantuan kemanusiaan ke Jalur Gaza, meskipun telah ada perjanjian sebelumnya, kata Kementerian Luar Negeri Arab Saudi pada Minggu. Penerjemah: Katriana
-
AS: Tindakan Zelenskyy kacaukan upaya penyelesaian konflik Ukraina
Moskow (SOHIB21) – Amerika Serikat menilai tindakan Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy baru-baru ini di Gedung Putih sebagai upaya untuk mengacaukan rencana penyelesaian konflik di Ukraina oleh pemerintahan Presiden AS Donald Trump, kata Menteri Luar Negeri Marco Rubio, Minggu (2/3). “Sekarang pertanyaannya adalah dapatkah kita membawa mereka [Ukraina dan Rusia] ke meja perundingan? Itu tujuan kami.…
-
Rusia: Susunan kebijakan LN AS baru ‘sebagian besar’ sesuai visi Rusia
Istanbul (SOHIB21) – Kremlin pada Minggu mengatakan konfigurasi kebijakan luar negeri baru pemerintahan AS saat ini di bawah Presiden Donald Trump “sebagian besar” sesuai dengan visi Rusia. “Pemerintahan (AS) yang baru dengan cepat mengubah semua konfigurasi kebijakan luar negeri. Ini sebagian besar sesuai dengan visi kami,” kata juru bicara Kremlin Dmitry Peskov dalam sebuah wawancara…
-
Presiden Ethiopia sebut Dubes RI Al Busyra paling aktif di negaranya
Jakarta (SOHIB21) – Presiden Ethiopia Taye Atske Selassie memuji Duta Besar RI Al Busyra Basnur sebagai duta besar asing yang paling aktif di Ethiopia dengan berbagai kegiatan diplomasi di ibu kota Addis Ababa maupun daerah lain. Menurut keterangan KBRI Addis Ababa yang diterima di Jakarta, Minggu, hal tersebut disampaikan Presiden Taye saat menerima Dubes Al…
-
Inggris, Prancis akan bekerja sama dalam rencana perdamaian Ukraina
London (SOHIB21) – Inggris dan Prancis bersepakat untuk bekerja sama dengan Ukraina dalam menyusun rencana perdamaian yang akan disampaikan kepada AS. Hal itu diumumkan oleh Perdana Menteri Inggris Keir Starmer seperti dilaporkan kantor berita Turki Anadolu pada Minggu (2/3). Kesepakatan itu merupakan hasil diskusi antara Starmer, Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy, dan Presiden Prancis Emmanuel…
-
Jepang berjuang atasi kebakaran hutan di Ofunato
Karachi, Pakistan (SOHIB21) – Para petugas damkar berjuang memadamkan kebakaran hutan yang kian meluas di wilayah timur laut Jepang. NHK pada Minggu melaporkan bahwa kawasan hutan yang terbakar telah mencapai 1.800 hektar setelah api muncul di kota Ofunato, prefektur Iwate, meski pemadaman lewat udara dan darat telah berlangsung selama berhari-hari. Hampir 1.700 petugas dari 450…