Category: Hukum

  • Polda Jambi periksa anggota DPRD Batanghari terkait dugaan penipuan

    Polda Jambi periksa anggota DPRD Batanghari terkait dugaan penipuan

    Jambi (SOHIB21) – Ditreskrimum Polda Jambi memeriksa seorang anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Batanghari terkait kasus dugaan penipuan. Wadirkrimum Polda Jambi AKBP Imam Rachman di Jambi, Kamis, membenarkan penangkapan terhadap anggota dewan tersebut. Imam mengatakan saat ini penyidik masih memeriksa yang bersangkutan. Anggota DPRD Batanghari ini diperiksa terkait dugaan kasus penipuan. Saat ini…

  • Hakim vonis mati pemilik pabrik ekstasi rumahan di Medan

    Hakim vonis mati pemilik pabrik ekstasi rumahan di Medan

    Medan (SOHIB21) – Majelis hakim Pengadilan Negeri Medan, Sumatera Utara, menjatuhkan vonis pidana mati kepada Hendrik Kosumo (41), pemilik pabrik ekstasi rumahan di Jalan Kapten Jumhana, Kecamatan Medan Area, Kota Medan. “Menjatuhkan hukuman kepada terdakwa Hendrik Kosumo dengan pidana mati,” kata Hakim Ketua Nani Sukmawati saat sidang pembacaan amar putusan di Pengadilan Negeri Medan, Kamis.…

  • TNI AL Lhokseumawe gagalkan penyeludupan 100 kg sabu-sabu

    TNI AL Lhokseumawe gagalkan penyeludupan 100 kg sabu-sabu

    Banda Aceh (SOHIB21) – Satgas Armada Pangkalan TNI AL (Lanal) I Lhokseumawe menggagalkan penyeludupan narkotika jenis sabu seberat 100 kg. Komandan Pangkalan Utama TNI AL (Danlantamal) I Brigjen TNI (Mar), Jasiman Purba, dalam keterangan yang diterima di Banda Aceh, Kamis, mengatakan pengungkapan ini terjadi saat Tim First One Quick Response (F1 QR) Lanal Lhokseumawe melakukan…

  • BNN: Efisiensi anggaran tidak melemahkan pemberantasan narkoba

    BNN: Efisiensi anggaran tidak melemahkan pemberantasan narkoba

    Satu target didekati dengan berbagai mata anggaran dalam satu lingkungan, itu tidak efisien. Pangkalpinang (SOHIB21) – Kepala Badan Narkotika Nasional Republik Indonesia Komjen Pol. Mathinus Hukom menegaskan bahwa kebijakan efisiensi anggaran tidak akan melemahkan BNN dalam memberantas peredaran gelap dan penyalahgunaan narkoba di Indonesia. “Efisiensi anggaran ini tidak membuat kami menjadi lemah memberantas narkoba ini,”…

  • Polresta Barelang periksa saksi insiden penusukan hakim di Batam

    Polresta Barelang periksa saksi insiden penusukan hakim di Batam

    Batam (SOHIB21) – Kepolisian Resor Kota (Polresta) Barelang memeriksa saksi terkait peristiwa penusukan Hakim Pengadilan Agama Batam Gusnahari oleh orang tidak dikenal. Kepala Satuan Reserse Kriminal (Kasatreskrim) Polresta Barelang AKP Debby Tri Andrestian di Batam, Kamis, mengatakan ada saksi melihat saat Hakim Gusnahari dibacok oleh orang tidak dikenal di lokasi kejadian. “Saya sempat wawancara kepada…

  • Hoaks! video Presiden BEM FISIP Unair ditangkap karena menghina Presiden

    Hoaks! video Presiden BEM FISIP Unair ditangkap karena menghina Presiden

    Jakarta (SOHIB21/JACX) – Sebuah unggahan video di Sebelumnya diketahui, Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Airlangga atau BEM FISIP Unair viral karena mengunggah karangan bunga satire untuk Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka. Berikut narasi dalam unggahan tersebut: Namun, benarkah video Presiden BEM FISIP Unair ditangkap karena dianggap…

  • Kemenkum Jateng damaikan sengketa pelanggaran hak cipta

    Kemenkum Jateng damaikan sengketa pelanggaran hak cipta

    Alternatif penyelesaian sengketa dapat dilakukan dengan metode mediasi untuk peroleh kesepakatan para pihak dengan dibantu oleh mediator. Semarang (SOHIB21) – Kantor Wilayah Kementerian Hukum (Kanwil Kemenkum) Jawa Tengah kembali sukses mendamaikan sengketa kasus pelanggaran hak cipta terkait lagu Sengketa tersebut melibatkan Kadartiastuti, pemegang hak cipta lagu Kegiatan yang berlangsung di Ruang Rapat Divisi Pelayanan Hukum…

  • BNN petakan pintu masuk narkoba jaringan internasional

    BNN petakan pintu masuk narkoba jaringan internasional

    Kartel-kartel narkoba jaringan internasional ini memanfaatkan jalur-jalur pantai, mulai dari Aceh hingga Merauke, sebagai pintu masuk narkoba. Pangkalpinang (SOHIB21) – Badan Narkotika Nasional (BNN) Republik Indonesia memetakan pintu masuk narkoba jaringan internasional di Indonesia guna mendukung Astacita pemerintahan Presiden Prabowo Subianto dalam memberantas peredaran gelap dan penyalahgunaan barang haram itu. “Kami sudah memetakan pintu masuk…

  • Menko Yusril antisipasi kebijakan imigrasi baru AS cegah deportasi WNI

    Menko Yusril antisipasi kebijakan imigrasi baru AS cegah deportasi WNI

    Tidak perlu khawatir karena diaspora Indonesia di AS, baik pelajar maupun pekerja, tetap dapat menjalani kehidupan mereka seperti biasa. Jakarta (SOHIB21) – Menteri Koordinator (Menko) Bidang Hukum, HAM, Imigrasi, dan Pemasyarakatan (Kumham Imipas) RI Yusril Ihza Mahendra menegaskan bahwa pemerintah Indonesia akan mengantisipasi kebijakan imigrasi baru Amerika Serikat (AS) dan memastikan perlindungan bagi warga negara…

  • Pakar nilai uji materi soal caleg putra daerah perlu dipertimbangkan

    Pakar nilai uji materi soal caleg putra daerah perlu dipertimbangkan

    Selain itu, ini juga akan memperbesar peluang keterpilihan putra/putri daerah dalam kontestasi politik nasional. Jakarta (SOHIB21) – Uji materi yang dimohonkan oleh sejumlah mahasiswa tentang calon anggota legislatif (caleg) putra daerah di Mahkamah Konstitusi perlu dipertimbangkan dan diapresiasi, demikian respons sejumlah pakar hukum tata negara dan kepemiluan di Tanah Air. Pakar hukum tata negara dari…