Category: Olahraga
-
Pelatih Bali United Basketball yakin dengan potensi pemain muda
Jakarta (SOHIB21) – Pelatih Bali United Basketball I Gusti Rusta Wijaya yakin dengan potensi pemain muda yang dimiliki timnya, guna bersaing di Indonesian Basketball League (IBL) 2025. Ia mengatakan, para pemain muda khususnya pebasket lokal Bali berpotensi untuk berkembang lebih baik, bila diberikan kesempatan lebih untuk menunjukkan kemampuan. “Musim lalu mereka tidak dapat kesempatan banyak,…
-
Madrid kalahkan Atletico 2-1 pada leg pertama 16 besar Liga Champions
Jakarta (SOHIB21) – Real Madrid menaklukkan Atletico Madrid dengan skor akhir 2-1 pada leg pertama babak 16 besar Liga Champions 2024 – 2025 yang berlangsung di Estadio Santiago Bernabeu, Rabu dini hari. Bermain di kandang sendiri, Madrid berinisiatif mendominasi permainan untuk menciptakan peluang sejak awal laga. Saat laga baru berjalan 4 menit, gawang Atletico yang…
-
Trias/Rachel revans atas wakil Thailand di Orleans Masters 2025
Jakarta (SOHIB21) – Pasangan ganda putri Indonesia Meilysa Trias Puspitasari/Rachel Allessya Rose sukses revans atas unggulan ketiga asal Thailand Laksika Kanlaha/Phataimas Muenwong pada babak pertama turnamen bulu tangkis BWF World Tour Super 300 Orleans Masters 2025 di Palais des Sports, Orleans, Prancis, Rabu dini hari WIB. Trias/Rachel tampil apik sekaligus memastikan tiket babak kedua setelah…
-
Apriyani/Fadia lewati ujian pertama di Orleans Masters 2025
Jakarta (SOHIB21) – Pasangan ganda putri Indonesia Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti Mereka sukses melewati ujian pertama melawan wakil Taiwan Sun Shuo Yun/Yui Chieh Hui di Palais des Sports Jean Ros, Orleans, Prancis, Selasa malam WIB. Pasangan Indonesia menang dua gim langsung 21-11, 21-17. Apriyani/Fadia langsung tancap gas dengan memimpin sejak awal 6-1. Mereka mempertahankan…
-
Rusta: Selisih poin pada kuarter pertama jadi penyebab kekalahan
Jakarta (SOHIB21) – Pelatih Bali United Basketball Rusta Wijaya mengatakan selisih poin pada kuarter pertama, menjadi penyebab kekalahan 65-77 timnya saat melawan Pelita Jaya Jakarta, dalam pertandingan Indonesian Basketball League (IBL) 2025, di GMSB, Jakarta, Selasa (4/3). Menurut dia, selisih skor hingga 12 poin yakni 10-12 untuk keunggulan tuan rumah, membuat anak asuhnya sangat sulit…
-
Coach Ahang: Kami perbanyak rotasi untuk jalani jadwal padat IBL 2025
Kami ada perubahan jadwal, biasanya latihannya pagi, diganti ke sore hari, kemudian kami mengatur kapan harus melakukan latihan berat dan ringan, jadi semua itu akan diatur, Jakarta (SOHIB21) – Pelatih Pelita Jaya Jakarta Johannis Winar atau yang kerap disapa Coach Ahang mengatakan bahwa timnya akan banyak merotasi pemain, guna menghadapi jadwal padat Indonesian Basketball League…
-
Coach Ahang sebut kemenangan atas Bali United sulit diraih
Tidak mudah untuk memulai permainan setelah 19 hari jeda, jadi kami harus mendapatkan ritme, dengan mencoba dan mencari kembali sehingga sangat sulit, Jakarta (SOHIB21) – Pelatih Pelita Jaya Jakarta Johannis Winar atau yang kerap disapa Coach Ahang menyebut bahwa kemenangan 77-65 atas Bali United Basketball sulit diraih, dalam pertandingan Indonesian Basketball League (IBL) 2025, di…
-
Pelita Jaya kalahkan Bali United dalam laga pekan ketujuh IBL 2025
Jakarta (SOHIB21) – Pelita Jaya Jakarta berhasil mengalahkan tamunya, Bali United Basketball, dalam pertandingan pekan ketujuh Indonesian Basketball League (IBL) 2025 di GOR Mahasiswa Soemantri Brodjonegoro (GMSB), Jakarta, Selasa malam. Klub kebanggaan warga Jakarta, itu menundukkan Bali United dengan skor 77-65, melalui aksi pemain bintang mereka, KJ McDaniels, yang juga meraih gelar Dia mencetak total…
-
Personel Lanudsri tingkatkan kemampuan Paralayang di Gunung Tumpa
Manado (SOHIB21) – Personel Pangkalan TNI Angkatan Udara Sam Ratulangi (Lanudsri) meningkatkan kemampuan dengan melaksanakan terbang refreshing melalui latihan paralayang di Gunung Tumpa, Manado, Sulawesi Utara, Selasa. Kadispotdirga Lanudsri Letkol Tek Suherman, mengatakan terus mengupayakan pembinaan maupun latihan baik ground handling di lapangan maupun terbang penyegaran kepada personel. Ini untuk menambah jam terbang bagi personel…