Category: Politik
-
Pakar nilai pemilihan Sabtu sebagai hari PSU jadi langkah baik KPU
Jakarta (SOHIB21) – Pakar Ilmu Politik Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta (UPNVJ) Ardli Johan Kusuma menilai bahwa pemilihan Sabtu sebagai hari pemungutan suara ulang (PSU) Pilkada 2024 di 24 daerah menjadi langkah baik Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI. “Langkah yang baik dari KPU dalam rangka sebagai upaya meningkatkan partisipasi masyarakat sebagai pemilih,” kata Ardli saat…
-
Kemarin, bantuan korban banjir hingga taklimat presiden
Jakarta (SOHIB21) – Beragam peristiwa politik terjadi di Indonesia, Selasa (4/3), mulai dari Istana pastikan bantuan korban banjir Jabodetabek ditangani optimal hingga para Menteri hingga Kepala Badan dari Kabinet Merah Putih (KMP) ikuti pemberian taklimat atau arahan dari Presiden RI Prabowo Subianto. Berikut ini lima berita politik menarik pilihan SOHIB21. Kepala Kantor Komunikasi Kepresidenan (Presidential…
-
Video penangkapan mahasiswa pembakar foto Prabowo Gibran, benarkah?
Jakarta (SOHIB21/JACX) – Sebuah unggahan video di Pada Februari lalu, ribuan mahasiswa di Malang berdemo menolak efisiensi anggaran yang berdampak pada sektor pendidikan. Mereka mencoret dan membakar spanduk bergambar Prabowo-Gibran. Berikut narasi dalam unggahan tersebut: Namun, benarkah video mahasiswa pembakar foto Prabowo Gibran saat demo ditangkap? Berdasarkan penelusuran, video tersebut serupa dengan unggahan YouTube Tribun…
-
Kemendagri minta kepala daerah waspada, jangan ada warga dekat DAS
Jakarta (SOHIB21) – Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) meminta kepala daerah di wilayah terdampak banjir untuk terus waspada, menyiagakan alat komunikasi serta memastikan tak ada warga yang berada di dekat lintasan banjir atau daerah aliran sungai (DAS). Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri) Bima Arya Sugiarto menyebut warga dapat menjadi korban manakala mereka berada di titik-titik rawan…
-
Pakar sebut revisi UU TNI perlu atur piramida promosi jabatan
Jakarta (SOHIB21) – Pakar keamanan dan pertahanan Universitas Pertamina Ian Montratama mengatakan bahwa revisi Undang-Undang Nomor 34 Tahun 2004 tentang Tentara Nasional Indonesia (UU TNI) perlu mengatur piramida promosi jabatan. “Jika esensinya adalah masalah Ian menyampaikan pernyataan tersebut ketika ditanya mengenai poin-poin yang perlu diubah dan diatur dalam UU TNI hasil revisi. Lebih lanjut, dia…
-
BGN gandeng lembaga independen untuk akreditasi pelaksanaan MBG
Lembaga independen untuk melakukan akreditasi nanti (makanan) yang bagus disebut unggul, yang menengah, baik sekali, yang standar itu baik, Jakarta (SOHIB21) – Badan Gizi Nasional (BGN) akan menggaet lembaga independen untuk mengakreditasi pelaksanaan program Makan Bergizi Gratis (MBG) guna mengontrol kualitas makanan yang diproduksi dari Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG). Kepala BGN Dadan Hindayana mengatakan,…
-
Presiden bakal umumkan tambahan kuota untuk hunian MBR
Jakarta (SOHIB21) – Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman (PKP) Maruarar Sirait menyebut Presiden RI Prabowo Subianto bakal mengumumkan secara langsung tambahan kuota penerima hunian bagi masyarakat berpenghasilan rendah (MBR). Maruarar di Kompleks Istana Kepresidenan Jakarta, Selasa malam, menyebutkan bahwa hal itu menjadi kelanjutan dari komitmen Pemerintahan Presiden Prabowo Subianto untuk menyiapkan hunian layak dengan harga…
-
Kemendagri segera buat SE agar pemda optimalkan dukcapil untuk CKG
Jakarta (SOHIB21) – Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) segera membuat surat edaran (SE) untuk meminta pemerintah daerah (pemda) mengoptimalkan dinas kependudukan dan pencatatan sipil (dukcapil) dalam mendukung program cek kesehatan gratis (CKG). Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri) Bima Arya Sugiarto menyampaikan pernyataan tersebut untuk merespons laporan Asosiasi Dinas Kesehatan (Adinkes) mengenai kurang proaktifnya dukcapil dalam mendukung…
-
Wamendagri: Kemendagri cek langsung kemampuan daerah biayai PSU
Kalau provinsi juga tidak mampu, baru nanti kami akan komunikasikan ke Kementerian Keuangan. Ini kami berpacu dengan waktu, karena ada tenggat waktu yang diberikan oleh KPU, Jakarta (SOHIB21) – Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri) Bima Arya Sugiarto menyebut, pemerintah pusat bakal mengecek langsung kemampuan daerah untuk membiayai pemilihan suara ulang (PSU) yang rencananya bakal digelar…
-
Wamendagri respons dugaan korupsi retret, pastikan semua sesuai aturan
Kami pastikan semua dilakukan sesuai dengan aturan, dan prosesnya tentu telah secara cermat menimbang semua Jakarta (SOHIB21) – Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri) Bima Arya Sugiarto merespons laporan dugaan korupsi penyelenggaraan retret kepala daerah, yang dilayangkan Perhimpunan Bantuan Hukum dan HAM Indonesia (PBHI) bersama Koalisi Masyarakat Sipil Antikorupsi kepada Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Bima, saat…