Tag: Al Quran bahasa Isyarat
-
Sebanyak 500 peserta ikuti tadarus Al Quran Isyarat
Jakarta (SOHIB21) – Lajnah Pentashihan Mushaf Al Quran Kementerian Agama menggelar program Tadarus Al Quran Isyarat (TAQI) pada Ramadhan 2025 ini dan diikuti sekitar 500 orang peserta pada hari pertama penyelenggaraan yang dimulai sejak Senin kemarin. “Kegiatan ini terselenggara atas kerja sama dengan berbagai lembaga, termasuk Asosiasi Tuli Muslim Indonesia dan organisasi lainnya,” ujar Kepala…
-
Kemenag luncurkan program Tadarus Al Quran isyarat saat Ramadhan
Jakarta (SOHIB21) – Lajnah Pentashihan Mushaf Al Quran (LPMQ) Kementerian Agama meluncurkan dua program unggulan yang akan mengisi bulan Ramadhan, yakni kajian surah Al Quran selama bulan Ramadhan (Mesra) dan Tadarus Al Quran Isyarat (TAQI). “Selama Ramadhan ini, kami ingin tadarus dan mengkaji Al Quran bersama saudara-saudara kita penyandang disabilitas. Oleh karena itu, TAQI menjadi…