Tag: ATP 500 Dubai

  • Medvedev dominasi pertandingan untuk melaju ke perempat final Dubai

    Medvedev dominasi pertandingan untuk melaju ke perempat final Dubai

    Jakarta (SOHIB21) – Daniil Medvedev menunjukkan dominasinya dalam pertandingan dengan menampilkan permainan penuh taktik saat mengalahkan Giovanni Mpetshi Perricard untuk mencapai perempat final ATP 500 Kejuaraan Tenis Dubai untuk tahun ketiga berturut-turut. Juara 2023 Medvedev menumbangkan petenis Prancis yang memiliki servis berkecepatan 140 mph itu dengan skor akhir 6-4, 6-4 dalam 82 menit, Rabu (26/2)…