Tag: Bapanas
-
Bapanas: Pemerintah upayakan jaga harga pangan tak jauh dari HET/HAP
pemerintah bersama pelaku usaha kompak mengupayakan harga pangan pokok berada tidak jauh dalam koridor ketetapan HET dan HAP Jakarta (SOHIB21) – Kepala Badan Pangan Nasional Arief Prasetyo Adi mengatakan bahwa pemerintah bersama pelaku usaha berupaya menjaga harga pangan pokok di tingkat konsumen agar tetap sesuai harga eceran tertinggi (HET) dan harga acuan penjualan (HAP) guna…
-
Indeks ketahanan pangan Madiun urutan ketujuh nasional
Madiun (SOHIB21) – Indeks ketahanan pangan (IKP) Kota Madiun Jawa Timur 2024 berdasarkan data Badan Pangan Nasional (Bapanas) mencapai 92,29 yang tergolong tinggi dan menempatkan daerah itu pada urutan ketujuh nasional untuk pemerintah kota. “Alhamdulillah, Kota Madiun capaian IKP sangat tinggi, yakni mencapai 92,29 yang masuk prioritas komposit enam atau sangat tahan,” ujar Kepala Bidang…
-
Bapanas: Presiden bentuk 70 ribu Koperasi Desa jaga harga gabah petani
Jakarta (SOHIB21) – Kepala Badan Pangan Nasional (Bapanas) Arief Prasetyo Adi mengatakan bahwa Presiden Prabowo Subianto berencana membentuk 70 ribu Koperasi Desa Merah Putih, salah satunya sebagai upaya menjaga harga gabah petani agar tidak jatuh dalam penyerapan. Saat meninjau harga pangan bersama Menteri Koordinator Bidang Pangan Zulkifli Hasan dan Menteri Perdagangan Budi Santoso di Pasar…
-
Bapanas: Banjir di Bekasi tak pengaruhi distribusi bahan pangan
sampai saat ini distribusi bahan pangan tidak terganggu atas adanya banjir di Bekasi Jakarta (SOHIB21) – Kepala Badan Pangan Nasional (Bapanas) Arief Prasetyo Adi mengatakan bahwa hingga saat ini banjir yang melanda wilayah Bekasi Provinsi Jawa Barat, belum mempengaruhi distribusi bahan pangan terutama di Jakarta. “Alhamdulillah, sampai saat ini (distribusi bahan pangan) tidak terganggu atas…
-
Bapanas jemput bola untuk bantu pangan korban banjir Jakarta-Bekasi
Setiap daerah yang mengalami musibah atau bencana, termasuk banjir di Jabodetabek, secara otomatis akan mendapatkan bantuan pangan dari Bapanas Jakarta (SOHIB21) – Kepala Badan Pangan Nasional (Bapanas) Arief Prasetyo Adi memastikan bahwa pihaknya akan proaktif dalam penyaluran bantuan pangan, khususnya beras, untuk masyarakat yang terdampak banjir di Jakarta dan Bekasi. Saat meninjau harga pangan bersama…
-
Zulhas-Mendag dan Bapanas mengecek harga pangan di Pasar Johar Baru
Yang perlu saya sampaikan kepada masyarakat nggak usah khawatir, barangnya banyak, stoknya banyak, melimpah. Jakarta (SOHIB21) – Menteri Koordinator Bidang Pangan Zulkifli Hasan (Zulhas) bersama Menteri Perdagangan (Mendag) Budi Santoso dan Kepala Badan Pangan Nasional (Bapanas) Arief Prasetyo Adi mengecek kondisi harga sejumlah komoditas pangan di Pasar Johar Baru, Jakarta Pusat, untuk memastikan kestabilan selama…
-
Bapanas serukan gerakan selamatkan pangan selama Ramadhan
Hal ini penting kita dorong bersama agar sama-sama dapat mencegah terjadinya kemubaziran pangan, terlebih lagi di bulan Ramadhan, ini momentum yang baik bagi semua pihak untuk berkolaborasi menurunkan angka food waste, Jakarta (SOHIB21) – Badan Pangan Nasional (Bapanas) menyerukan gerakan selamatkan pangan selama Ramadhan 2025, dalam rangka mendukung ketahanan pangan serta pencegahan dan pengurangan Susut…
-
Bapanas: Bahan pangan murah tersedia di pasar modern selama Ramadhan
Konsistensi pemerintah menyediakan pangan pokok strategis dengan harga yang baik bagi masyarakat dilakukan secara merata Jakarta (SOHIB21) – Kepala Badan Pangan Nasional (Bapanas) Arief Prasetyo Adi mengatakan bahwa bahan pangan murah saat ini sudah tersedia di pasar modern guna menjaga pasokan dan stabilitas harga selama Ramadhan 1446 H. Arief mengatakan bahwa pemerintah telah menggandeng Asosiasi…