Tag: bencana
-
Kadin Kabupaten Bogor berikan bantuan kepada korban bencana
Kabupaten Bogor (SOHIB21) – Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Kabupaten Bogor yang dipimpin oleh Sintha Dec Checawaty memberikan sejumlah bantuan kepada korban bencana di Desa Leuwinutug, Kecamatan Citeureup, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Kamis. Sintha menjelaskan, kegiatan itu untuk meringankan beban masyarakat yang terdampak bencana banjir. Bantuan yang diberikan berupa sembako, perlengkapan rumah tangga, serta kebutuhan…
-
Menteri-bupati segel empat wisata langgar alih fungsi lahan di Puncak
Kabupaten Bogor (SOHIB21) – Menteri Koordinator Pangan Zulkifli Hasan, Menteri Lingkungan Hidup Hanif Faisol Nurofiq, Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi, hingga Bupati Bogor Rudy Susmanto menyegel empat tempat wisata di kawasan Puncak, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, yang melanggar alih fungsi lahan, Kamis. “Dalam rangka kami dari LH dapat aduan masyarakat begitu banyak dan juga dampak…
-
Menteri PU tegaskan komitmen penanganan bencana banjir di Bekasi
Kami terus memprioritaskan keselamatan dan kenyamanan masyarakat terdampak Jakarta (SOHIB21) – Menteri Pekerjaan Umum (PU) Dody Hanggodo menegaskan komitmen Kementerian Pekerjaan Umum dalam penanganan bencana banjir di Bekasi, Jawa Barat. “Kami terus memprioritaskan keselamatan dan kenyamanan masyarakat terdampak. Kementerian PU akan memberikan dukungan penuh dalam menangani dampak banjir di Bekasi,” kata Dody di Jakarta, Rabu.…
-
Bendung Katulampa Bogor kembali berstatus Siaga 2
Ketinggian muka air Bendung Katulampa bahkan sempat menyentuh angka 220 sentimeter atau berstatus siaga 1 pada Minggu (2/3) pada pukul 21:33 WIB Kota Bogor (SOHIB21) – Hujan dengan intensitas tinggi di kawasan Puncak, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, pada Senin malam, membuat tinggi muka air (TMA) Sungai Ciliwung di Bendung Katulampa Kota Bogor kembali menyentuh angka…
-
28 desa di Bogor terdampak bencana alam hidrometeorologi
Kabupaten Bogor (SOHIB21) – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Bogor, Jawa Barat, mencatat sebanyak 28 desa di 16 kecamatan terdampak bencana alam hidrometeorologi akibat hujan dengan intensitas tinggi disertai angin kencang pada Minggu (2/3) petang hingga malam. “Bencana alam hidrometeorologi berupa tanah longsor, banjir, orang hanyut, dan angin kencang,” ujar Kepala Bidang Kedaruratan dan…
-
Aliran Ciliwung di kawasan Puncak meluap akibatkan 423 jiwa terdampak
Kabupaten Bogor (SOHIB21) – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Bogor, Jawa Barat mencatat sebanyak 423 jiwa di Kampung Pensiunan, Desa Tugu Selata, Cisarua, terdampak bencana banjir akibat luapan Sungai Ciliwung. “Dikarenakan hujan deras dengan intensitas tinggi mengakibatkan aliran kali Ciliwung meluap ke rumah warga di sekitaran aliran kali,” ungkap Kepala Bidang Kedaruratan dan Logistik…