Tag: BJB
-
Hukum kemarin, Kejagung periksa Fitra Eri hingga dugaan korupsi BJB
Jakarta (SOHIB21) – Berbagai peristiwa hukum kemarin (5/3) menjadi sorotan, mulai dari Kejagung periksa pemengaruh Fitra Eri terkait kasus minyak mentah hingga KPK sidik dugaan korupsi di Bank BJB. Berikut rangkuman SOHIB21 untuk berita hukum kemarin yang menarik untuk kembali dibaca: Kejaksaan Agung (Kejagung) memeriksa pemengaruh otomotif Fitra Eri Purwotomo (FEP) sebagai saksi terkait dengan…