Tag: BNN
-
Sinergi Kemensos-BNN rehabilitasi korban penyalahgunaan narkotika
Kemensos telah berperan aktif dalam rehabilitasi sosial bagi korban penyalahgunaan narkotika dan zat adiktif Jakarta (SOHIB21) – Kementerian Sosial (Kemensos) menegaskan komitmennya dalam Desk Pemberantasan Narkoba dengan memberikan dukungan penuh terhadap rehabilitasi sosial bagi korban penyalahgunaan narkotika. Komitmen itu disampaikan Wakil Menteri Sosial (Wamensos) Agus Jabo Priyono di sela agenda konferensi pers Penindakan Desk Pemberantasan…
-
Dalam 4 bulan, 73 terdakwa kasus narkoba dituntut mati oleh Kejagung
Tuntutan mati tersebut akan diperjuangkan para jaksa dalam persidangan demi tegaknya upaya pemberantasan narkoba. Jakarta (SOHIB21) – Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Umum (Jampidum) Asep N. Mulyana mengatakan bahwa pihaknya dalam kurun waktu 4 bulan telah melayangkan tuntunan pidana mati kepada 73 terdakwa kasus narkoba. “Catatan kami pada periode November sampai dengan Februari 2025 sudah…
-
BNN rilis enam DPO kasus peredaran narkoba jalur Sumatera
Jakarta (SOHIB21) – Badan Narkotika Nasional Republik Indonesia merilis enam orang yang masuk daftar pencarian orang (DPO) atau buron kasus peredaran narkoba jalur Sumatera ke Pulau Jawa. Enam orang DPO ini terlibat dalam 14 kasus peredaran narkoba yang telah diungkap Badan Narkotika Nasional (BNN) RI selama Februari 2025. “Kami akan publikasikan DPO berdasarkan 14 kasus…
-
BNN sita aset hasil TPPU dari kasus peredaran narkoba
Jakarta (SOHIB21) – Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN) Komisaris Jenderal Polisi (Komjen Pol) Marthinus Hukom mengatakan pihaknya telah menyita aset hasil tindak pidana pencucian uang (TPPU) pelaku peredaran narkoba dari hasil pengungkapan sejak Oktober 2024. “BNN dan tim gabungan sedang menangani kasus dengan nilai aset yang disita sekitar Rp 25 miliar,” kata Marthinus saat jumpa…
-
BNN ungkap modus pelaku peredaran narkotika untuk kelabui petugas
Jakarta (SOHIB21) – Badan Narkotika Nasional (BNN) mengungkap beragam modus yang dilakukan para pengedar narkotika mulai dari dimasukkan ke tangki bensin mobil pribadi hingga dimasukkan ke Modus tersebut terungkap kala BNN dan seluruh satuan dalam Desk Pemberantasan Narkoba mengungkap 14 kasus peredaran selama 2025. Kepala BNN Komisaris Jenderal Polisi (Komjen Pol) Marthinus Hukom menjelaskan kasus…
-
BNN ungkap 14 kasus peredaran narkoba selama Februari 2025
Dari ke-14 kasus tersebut, satgas menangkap 37 tersangka yang berasal dari berbagai jaringan narkoba yang berbeda-beda. Jakarta (SOHIB21) – Badan Narkotika Nasional (BNN) mengungkap 14 kasus peredaran narkotika selama Februari 2025. Upaya penangkapan itu merupakan bagian program kerja Satgas Pemberantasan Narkoba yang dibentuk oleh Menteri Koordinator Bidang Politik dan Keamanan (Menko Polkam) Budi Gunawan. “BNN…