Tag: bpom

  • BPOM targetkan kebijakan nutri-grade selesai dibuat pada 2025

    BPOM targetkan kebijakan nutri-grade selesai dibuat pada 2025

    Jakarta (SOHIB21) – Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) Taruna Ikrar mengatakan, pihaknya optimis kebijakan nutri-grade atau pelabelan kandungan gula, garam dan lemak (GGL) makanan dan minuman dapat diselesaikan tahun ini yang kini sedang melakukan proses harmonisasinya. Pewarta: Mecca Yumna Ning Prisie

  • BPOM pastikan MBG selama Ramadhan aman dibawa pulang dan dikonsumsi

    BPOM pastikan MBG selama Ramadhan aman dibawa pulang dan dikonsumsi

    …Tentu kalau ada makanan, karena sekarang bulan Ramadhan, dia mendapat jatah. Pergi sekolah terus dia dapat, bawa pulang, tentu itu sudah dalam pertimbangan dan perhitungan,” kata Taruna ketika ditemui di Jakarta, Selasa Jakarta (SOHIB21) – Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) Taruna Ikrar mengatakan, pihaknya memastikan menu yang disajikan dalam Makan Bergizi Gratis (MBG)…

  • Kepala BPOM sebutkan 3 keuntungan puasa dalam peningkatan saraf otak

    Kepala BPOM sebutkan 3 keuntungan puasa dalam peningkatan saraf otak

    Puasa dapat membuat otak mampu bekerja lebih prima, meningkatkan ketahanan mental, serta mengoptimalkan fungsi kognitif Jakarta (SOHIB21) – Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) Taruna Ikrar menyebutkan, selain sebagai sarana untuk beribadah dan meningkatkan kepribadian, secara neurosains, puasa memiliki tiga manfaat luar biasa bagi kesehatan saraf otak. “Puasa dapat membuat otak mampu bekerja lebih…

  • BPOM bakal perluas pembekalan bagi 30 ribu SPPI guna dukung MBG

    BPOM bakal perluas pembekalan bagi 30 ribu SPPI guna dukung MBG

    Jakarta (SOHIB21) – Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) Taruna Ikrar mengatakan, pada 2025, pihaknya akan melanjutkan kolaborasi dan menyelenggarakan pembekalan terhadap 30 ribu Sarjana Penggerak Pembangunan Indonesia dalam rangka mendukung program Makan Bergizi Gratis (MBG). “Saat ini BPOM sedang menyiapkan pengelolaan kurikulum, materi, dan instruktur/narasumber,” kata Taruna dalam keterangan yang diterima di Jakarta,…

  • Anggota DPR minta BPOM masifkan sosialisasi soal pangan aman konsumsi

    Anggota DPR minta BPOM masifkan sosialisasi soal pangan aman konsumsi

    Jakarta (SOHIB21) – Anggota Komisi IX DPR RI Maharani meminta Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) agar memasifkan sosialisasi kepada masyarakat terkait dengan bahan pangan yang aman dikonsumsi dan bebas dari zat berbahaya. Menurut Maharani, sosialisasi itu perlu dilakukan, terutama di tengah Ramadhan dengan banyaknya peredaran makanan, khususnya takjil, jajanan pasar, dan produk pangan lainnya…

  • BPOM-USP kolaborasi guna tingkatkan standar mutu obat-kapasitas SDM

    BPOM-USP kolaborasi guna tingkatkan standar mutu obat-kapasitas SDM

    Jakarta (SOHIB21) – Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) menyebutkan, pihaknya berkolaborasi bersama United States of Pharmacopeia (USP) guna meningkatkan standar mutu obat serta kapasitas sumber daya manusia, di mana MoU telah disepakati keduanya dan siap untuk ditandatangani. Dalam keterangan yang diterima di Jakarta, Jumat, Kepala BPOM Taruna Ikrar menyebutkan bahwa terdapat banyak aspek yang…

  • BPOM tingkatkan pengawasan pangan selama Ramadhan guna lindungi publik

    BPOM tingkatkan pengawasan pangan selama Ramadhan guna lindungi publik

    Jakarta (SOHIB21) – Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) mengatakan, pihaknya melakukan intensifikasi pengawasan pangan menjelang Ramadan dan Idul Fitri 1446 H/Tahun 2025, guna mencegah peningkatan peredaran produk pangan yang tidak memenuhi standar keamanan dan kualitas. Dalam keterangan yang diterima di Jakarta, Jumat, Kepala BPOM Taruna Ikrar menyebutkan pentingnya intensifikasi pengawasan pangan saat hari besar…