Tag: China

  • Anggaran pertahanan China naik 7,2 persen tahun ini

    Anggaran pertahanan China naik 7,2 persen tahun ini

    Beijing (SOHIB21) – China pada hari Rabu mengumumkan peningkatan sebesar 7,2 persen dalam anggaran pertahanan nasionalnya pada 2025, yang menandai tahun ke-10 berturut-turut pertumbuhan satu digit. Anggaran pertahanan negara itu untuk tahun ini akan mencapai hampir 1,8 triliun yuan (sekitar Rp4.062 triliun), menurut rancangan laporan anggaran yang diserahkan kepada badan legislatif nasional untuk dibahas. Kenaikan…

  • Menilik demokrasi rakyat seluruh proses di China

    Menilik demokrasi rakyat seluruh proses di China

    Beijing (SOHIB21) – Demokrasi adalah nilai universal, tetapi bentuknya berbeda-beda di berbagai peradaban. Sementara demokrasi ala Barat sering menyamakan demokrasi tersebut dengan pemilihan umum, dan China telah mengembangkan model yang berbeda — demokrasi rakyat yang menyeluruh — yang disesuaikan dengan kondisi nasional dan tradisi historisnya. Pertama kali diperkenalkan pada 2019, konsep demokrasi rakyat seluruh proses…

  • Tajuk: China bidik pertumbuhan ekonomi yang solid berkat dukungan kebijakan (1)

    Tajuk: China bidik pertumbuhan ekonomi yang solid berkat dukungan kebijakan (1)

    Beijing (SOHIB21) – China telah menetapkan target pertumbuhan ekonomi di kisaran 5 persen untuk 2025, yang mencerminkan prospek ekonomi yang baik meski ketidakpastian global meningkat, seiring para pembuat kebijakan di negara itu bertekad untuk memastikan pemulihan yang stabil melalui langkah-langkah yang tegas dan efektif, demikian tajuk Xinhua pada Kamis. Laporan itu juga menguraikan serangkaian target…

  • Tajuk: China bidik pertumbuhan ekonomi yang solid berkat dukungan kebijakan (2)

    Tajuk: China bidik pertumbuhan ekonomi yang solid berkat dukungan kebijakan (2)

    Beijing (SOHIB21) – Langkah-langkah khusus termasuk peningkatan utang pemerintah baru guna memungkinkan tingkat pengeluaran yang jauh lebih tinggi. Defisit pemerintah diperkirakan mencapai 5,66 triliun yuan (1 yuan = Rp2.255), naik 1,6 triliun yuan dibandingkan tahun lalu. Selain itu, pemerintah China juga akan menerbitkan obligasi tujuan khusus pemerintah daerah senilai 4,4 triliun yuan, meningkat 500 miliar…

  • Tajuk: China bidik pertumbuhan ekonomi yang solid (1)

    Tajuk: China bidik pertumbuhan ekonomi yang solid (1)

    Beijing (SOHIB21) – China telah menetapkan target pertumbuhan ekonomi di kisaran 5 persen untuk 2025, yang mencerminkan prospek ekonomi yang baik meski ketidakpastian global meningkat, seiring para pembuat kebijakan di negara itu bertekad untuk memastikan pemulihan yang stabil melalui langkah-langkah yang tegas dan efektif, demikian tajuk Xinhua pada Kamis. Laporan itu juga menguraikan serangkaian target…

  • Rupiah melemah dipengaruhi ketetapan kebijakan tarif AS terhadap China

    Rupiah melemah dipengaruhi ketetapan kebijakan tarif AS terhadap China

    Presiden AS Donald Trump tidak membuat pengecualian dalam tarif 20 persennya terhadap Tiongkok, yang memicu kemarahan dan pembalasan dari Beijing Jakarta (SOHIB21) – Pengamat mata uang Ibrahim Assuabi mengatakan, pelemahan nilai tukar (kurs) rupiah terhadap dolar AS pada penutupan perdagangan Kamis, dipengaruhi ketetapan kebijakan tarif Amerika Serikat (AS) terhadap China. Nilai tukar rupiah pada penutupan…

  • China sebut revolusi teknologi yang dipimpin AI hadirkan peluang besar

    China sebut revolusi teknologi yang dipimpin AI hadirkan peluang besar

    Beijing (SOHIB21) – Revolusi teknologi yang dipimpin oleh kecerdasan buatan (AI) membawa peluang besar bagi pendidikan, kata Menteri Pendidikan China Huai Jinpeng. Huai menyatakan hal itu saat menanggapi pertanyaan dari Xinhua tentang DeepSeek dan robot humanoid dalam sesi wawancara di sela-sela sesi legislatif nasional tahunan, yang dimulai pada Rabu di Beijing. Setiap revolusi teknologi dan…

  • China akan terapkan pendidikan prasekolah gratis secara bertahap

    China akan terapkan pendidikan prasekolah gratis secara bertahap

    Beijing (SOHIB21) – China akan mempromosikan pendidikan prasekolah gratis secara bertahap sebagai bagian dari upaya negara tersebut untuk membangun sistem pendidikan berkualitas tinggi, menurut laporan kerja pemerintah yang diserahkan pada Rabu kepada badan legislatif nasional untuk dibahas. Suatu rencana aksi tiga tahun untuk memperkuat sektor pendidikan akan disusun dan diimplementasikan, menurut laporan tersebut. China juga…

  • China dukung rencana rekonstruksi Gaza oleh Palestina, Arab

    China dukung rencana rekonstruksi Gaza oleh Palestina, Arab

    Beijing (SOHIB21) – China mendukung rencana tata kelola pascaperang di Gaza yang didukung oleh rakyat Palestina dan disetujui oleh negara-negara Arab, kata juru bicara Kementerian Luar Negeri China Lin Jian pada Rabu (5/3). Dalam konferensi tingkat tinggi (KTT) darurat yang digelar di Kairo, Mesir, pada Selasa (4/3), para pemimpin Arab menyetujui rencana rekonstruksi Mesir untuk…

  • China ingin tingkatkan angka kelahiran dan perbaiki layanan lansia

    China ingin tingkatkan angka kelahiran dan perbaiki layanan lansia

    Beijing (SOHIB21) – Pemerintah China berniat meningkatkan angka kelahiran sekaligus memperbaiki layanan bagi penduduk lanjut usia di negara itu. “Kami akan merumuskan kebijakan untuk meningkatkan angka kelahiran, menyediakan subsidi penitipan anak dan mengembangkan layanan penitipan anak terpadu,” kata Perdana Menteri Li Qiang dalam pembukaan Sidang Kongres Rakyat Nasional China (NPC) di Balai Agung Rakyat, Beijing,…