Tag: das ciliwung

  • Menteri LH ingatkan tak boleh ada bangunan permanen di hulu Ciliwung

    Menteri LH ingatkan tak boleh ada bangunan permanen di hulu Ciliwung

    Jakarta (SOHIB21) – Menteri Lingkungan Hidup (LH) Hanif Faisol Nurofiq mengingatkan tidak boleh ada bangunan permanen di daerah resapan air termasuk hulu Daerah Aliran Sungai (DAS) Ciliwung dalam inspeksi di Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Kamis. “Harusnya kan fungsinya sebagai resapan air. Tidak boleh ada bangunan permanen ini. Boleh ada wisata, tapi sangat terbatas,” kata dia…

  • KLH temukan luas agrowisata di Puncak tidak sesuai dokumen lingkungan

    KLH temukan luas agrowisata di Puncak tidak sesuai dokumen lingkungan

    Yang tadinya luasan agrowisatanya hanya 16 ribu (hektare), faktanya sekarang yang ditemukan sampai saat ini adalah 35 ribu hektare Jakarta (SOHIB21) – Kementerian Lingkungan Hidup (KLH) menemukan bahwa luas agrowisata di kawasan Puncak tidak sesuai dengan dokumen lingkungan yang berdampak kepada lingkungan sekitar termasuk Daerah Aliran Sungai (DAS) Ciliwung. Deputi Bidang Penegakan Hukum (Gakkum) KLH…

  • KLH kecam pencopotan papan setop operasional Hibisc Fantasy Puncak

    KLH kecam pencopotan papan setop operasional Hibisc Fantasy Puncak

    Kami akan menindak tegas setiap pemegang izin yang melanggar aturan Jakarta (SOHIB21) – Kementerian Lingkungan Hidup (KLH) mengecam pencopotan papan penghentian operasional setelah dilakukan penyegelan lokasi Hibisc Fantasy Puncak dikelola PT Jaswita Jabar yang dilakukan pada Kamis. “Kami akan menindak tegas setiap pemegang izin yang melanggar aturan,” kata Menteri Lingkungan Hidup (LH) Hanif Faisol Nurofiq…

  • Menteri LH upayakan rehabilitasi DAS Ciliiwung untuk cegah banjir

    Menteri LH upayakan rehabilitasi DAS Ciliiwung untuk cegah banjir

    Degradasi lahan di hulu DAS Ciliwung berpengaruh terhadap kejadian banjir yang melanda wilayah Jakarta dan Bekasi Jakarta (SOHIB21) – Menteri Lingkungan Hidup (LH) Hanif Faisol Nurofiq mengatakan pihaknya mengupayakan rehabilitasi hulu Daerah Aliran Sungai (DAS) Ciliwung di kawasan Puncak termasuk solusi terkait permukiman di wilayah itu sebagai bagian dari upaya mencegah banjir. Ditemui usai inspeksi…

  • KLH dalami dugaan pelanggaran hukum lingkungan di hulu DAS Ciliwung

    KLH dalami dugaan pelanggaran hukum lingkungan di hulu DAS Ciliwung

    Kami akan segera meningkatkan ke penyidikan, karena kondisi alamnya sudah mengkalibrasi bahwa dengan kondisi ini terjadi banjir Jakarta (SOHIB21) – Kementerian Lingkungan Hidup (KLH) menginspeksi dan memasang papan pengawasan lingkungan hidup di empat lokasi di hulu Daerah Aliran Sungai (DAS) Ciliwung yang diduga dibangun tanpa persetujuan lingkungan dan berkontribusi dalam banjir di wilayah hilir. Ditemui…

  • Cegah banjir, KLH akan tinjau hulu Ciliwung untuk perbaikan vegetasi

    Cegah banjir, KLH akan tinjau hulu Ciliwung untuk perbaikan vegetasi

    Ciliwung ini di ujungnya itu ada kebun teh. Ini rencana kami mungkin hari Kamis kami akan lakukan pengawasan, kalau perlu kami juga akan lakukan pembinaan Jakarta (SOHIB21) – Kementerian Lingkungan Hidup (KLH) akan melakukan peninjauan ke daerah hulu Daerah Aliran Sungai (DAS) Ciliwung setelah terjadi banjir yang melanda sejumlah wilayah Jakarta, termasuk untuk memperbaiki tata…