Tag: Film horor
-
Kisah komikus horor menghadapi horor dalam film “Samar”
Jakarta (SOHIB21) – Film “Samar” karya sutradara Renaldo Samsara mengangkat kisah tentang seorang pembuat komik horor yang harus menghadapi berbagai kejadian horor ketika berusaha untuk menyelesaikan karya barunya. Cerita film produksi Elior Tesla Pictures itu diawali dengan perceraian komikus horor terkenal bernama Ilmira Nirmala, yang diperankan oleh Imelda Therinne, dengan suaminya, yang diperankan oleh Revaldo…
-
Imelda Therinne akui riset ke komikus untuk film barunya “Samar”
Jakarta (SOHIB21) – Aktris Imelda Therinne mengaku melakukan riset ke komikus asli untuk mendalami karakternya sebagai Ilmira Nirmala pembuat komik cerita seram dalam film terbarunya “Samar”. “Aku juga sempet riset juga sama komikus asli ilustrator horor yang mereka pakai digital dan mereka menuangkan semua ide-ide gilanya di dalam sebuah digital itu sambil gambar,” kata Imelda…
-
Film “Samar” hadirkan horor-psikologis, tayang 13 Maret 2025
Jakarta (SOHIB21) – Rumah produksi Elior Tesla Pictures mempersembahkan film berjudul “Samar” dengan genre horor psikologi akan rilis bulan Maret 2025. Sutradara Renaldo Samsara mengatakan film ini menjadi debut pertamanya yang berawal dari keresahan pribadi dan juga teman-temannya yang memiliki keresahan serupa, yang dirasakan saat berada dalam situasi yang tidak menyenangkan. “Keresahan apa jadi sebenernya…
-
Film Jagal Teluh: Obsesi cantik dalam jerat dendam
Pekanbaru (SOHIB21) – Industri film horor Indonesia kembali menghadirkan kisah mencekam lewat Jagal Teluh, sebuah film yang memadukan unsur mistis dan balas dendam dalam balutan ilmu hitam. Tayang perdana pada 27 Februari 2025, film ini disutradarai oleh George Hutabarat dan diproduksi oleh Suhita Zenza Sinema, Seroja Film Intermedia, serta Majas Pictures. Film ini mengusung elemen…
-
Gali inner child, Aurora Ribero cerita dalami karakter di film “Samar”
Jakarta (SOHIB21) – Aktris Aurora Ribero menceritakan menggali sisi inner child dalam dirinya saat mendalami karakter sebagai Elsa di film terbarunya “Samar”. Menurut dia, karakter Elsa yang ia perankan ini misterius dan sangat polos memberinya pembelajaran. “Karakter yang aku mainin ini lumayan, kayak dia tuh polos banget gitu loh. Jiwanya tuh kayak innocent soul terus…