Tag: gencatan senjata gaza
-
RI sambut baik tercapainya deklarasi KTT Arab soal rekonstruksi Gaza
Jakarta (SOHIB21) – Indonesia menyambut baik tercapainya deklarasi akhir Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) antara negara-negara Arab terkait dengan upaya bersama membantu pemulihan Jalur Gaza pasca-agresi Israel beberapa waktu yang lalu. “Kami menyambut baik Deklarasi Kairo sebagai hasil dari KTT Arab yang tentunya langsung terkait dengan upaya rekonstruksi Gaza, sebuah hal yang sangat dekat di hati…
-
Masa gencatan berakhir, Sekjen PBB desak Israel-Hamas “tahan diri”
Istanbul (SOHIB21) – Sekretaris Jenderal Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) Antonio Guterres menyerukan kepada Israel dan Hamas agar senantiasa “menahan diri” menyusul berakhirnya masa kesepakatan gencatan senjata tahap pertama. Dalam pernyataan yang disampaikan juru bicaranya itu, Sabtu, Guterres menegaskan pentingnya mencegah peperangan kembali pecah karena dapat menimbulkan konsekuensi “mengerikan”. “Enam pekan terakhir ini telah memberi keamanan yang…
-
AS menyetujui lagi penjualan senjata ke Israel senilai Rp48,9 triliun
Washington (SOHIB21) – Amerika Serikat (AS) pada Jumat (28/2) menyetujui lagi penjualan senjata ke Israel senilai 3 miliar dolar AS (sekitar Rp48,9 triliun), demikian menurut pernyataan Departemen Luar Negeri AS. Departemen tersebut telah memberi tahu Kongres mengenai transaksi ini, yang mencakup amunisi, perangkat pemandu, serta buldoser Caterpillar D9, demikian pernyataan Badan Kerja Sama Keamanan Pertahanan…
-
Israel usul gencatan senjata di Gaza diperpanjang 42 hari
Kairo (SOHIB21) – Delegasi Israel di Kairo, Mesir, mengusulkan untuk memperpanjang tahap pertama perjanjian gencatan senjata di Gaza selama 42 hari, menurut sumber keamanan Mesir yang mengetahui informasi itu pada Jumat (28/2). Sumber itu menyatakan bahwa pada Sabtu (1/3), delegasi Israel juga mengusulkan pembebasan tiga warga mereka yang disandera oleh Hamas dengan imbalan pembebasan tahanan…