Tag: Katulampa
-
Cegah banjir, KLH akan tinjau hulu Ciliwung untuk perbaikan vegetasi
Ciliwung ini di ujungnya itu ada kebun teh. Ini rencana kami mungkin hari Kamis kami akan lakukan pengawasan, kalau perlu kami juga akan lakukan pembinaan Jakarta (SOHIB21) – Kementerian Lingkungan Hidup (KLH) akan melakukan peninjauan ke daerah hulu Daerah Aliran Sungai (DAS) Ciliwung setelah terjadi banjir yang melanda sejumlah wilayah Jakarta, termasuk untuk memperbaiki tata…
-
Wali Kota Dedie Rachim imbau warga Jakarta waspada air kiriman Bogor
Kota Bogor (SOHIB21) – Wali Kota Bogor Dedie A Rachim mengimbau warga Jakarta yang berada di bantaran Sungai Ciliwung waspada atas kiriman air dari kawasan hulu, karena Tinggi Muka Air (TMA) di Bendung Katulampa Kota Bogor sempat mencapai 220 centimeter atau berstatus Siaga 1 pada Minggu malam. “Saya mengimbau kepada masyarakat yang berada di bantaran…
-
Puncak Bogor diguyur hujan, Bendung Katulampa sentuh siaga 1
Kota Bogor (SOHIB21) – Hujan dengan intensitas tinggi di kawasan Puncak, Kabupaten Bogor, Jawa Barat pada Minggu petang membuat Tinggi Muka Air (TMA) Sungai Ciliwung di Bendung Katulampa Kota Bogor mencapai 220 sentimeter atau berstatus Siaga 1. Pelaksana Bendung Katulampa Andi Sudirman menyebutkan kondisi itu terjadi pada pukul 21.33 WIB, dengan debit air mencapai 514.659…