Tag: KemenPPPA

  • KemenPPPA dorong RUU PPRT segera disahkan

    KemenPPPA dorong RUU PPRT segera disahkan

    Keberadaan RUU ini dibutuhkan untuk menjamin pemenuhan hak PRT sebagai salah satu kelompok rentan Jakarta (SOHIB21) – Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak mendorong agar Rancangan Undang-Undang Pelindungan Pekerja Rumah Tangga (RUU PPRT) segera disahkan. “Dengan upaya-upaya advokasi di pemerintahan baru ini agar bisa kita percepat mendorong disahkannya RUU PPRT ini,” kata Staf Ahli Menteri…

  • KPPA dukung usul caleg perempuan urutan nomor satu di revisi UU Pemilu

    KPPA dukung usul caleg perempuan urutan nomor satu di revisi UU Pemilu

    Nomor urutan ini kan juga menjadi penting ya biasanya di dalam Pemilu. Kadang-kadang orang kan melihat dari siapa (sosok caleg), melihat siapa nomor satu, siapa nomor dua Jakarta (SOHIB21) – Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Anak (PPPA) mendukung usulan calon legislatif (caleg) perempuan agar berada di urutan nomor satu terkait revisi UU Pemilu dan UU Pilkada.…

  • Siasati efisiensi anggaran, KemenPPPA perkuat sinergi kolaborasi

    Siasati efisiensi anggaran, KemenPPPA perkuat sinergi kolaborasi

    Jakarta (SOHIB21) – Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak memperkuat sinergi dan kolaborasi dengan kementerian/lembaga lain serta pihak swasta untuk melaksanakan program-program kerja kementerian, di tengah situasi efisiensi anggaran. “Bagaimana kita terus membangun kolaborasi dengan berbagai pihak seperti kementerian dan lembaga lain,” kata Staf Ahli Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Bidang Hubungan Kelembagaan Indra…

  • KemenPPPA apresiasi Polri dan Kompolnas ungkap kasus Kapolres Ngada

    KemenPPPA apresiasi Polri dan Kompolnas ungkap kasus Kapolres Ngada

    …Kami mengapresiasi langkah Polri dan Kompolnas (Komisi Kepolisian Nasional) mengungkap kasus ini dan telah mengambil langkah sesuai peraturan perundang-undangan yang berlaku, kata Deputi Bidang Perlindungan Khusus Anak KemenPPPA Nahar, di Jakarta, Jakarta (SOHIB21) – Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak mengapresiasi langkah Polri yang menahan dan memeriksa Kapolres Ngada AKBP FJ atas dugaan keterlibatannya dalam…

  • Polri siap dukung KemenPPPA percepat penanganan kasus perempuan-anak

    Polri siap dukung KemenPPPA percepat penanganan kasus perempuan-anak

    Jakarta (SOHIB21) – Polri mengatakan siap mendukung Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) dalam upaya percepatan penanganan kasus kekerasan terhadap perempuan dan anak. Hal tersebut disampaikan oleh Kepala Bareskrim (Kabareskrim) Polri Komjen Pol. Wahyu Widada usai menandatangani nota kesepahaman atau Komjen Pol. Wahyu mengatakan bahwa kepolisian siap untuk menangani kasus-kasus kekerasan terhadap perempuan dan…

  • Follow up kasus kekerasan perempuan, KPPPA gandeng Polri dan Peradi

    Follow up kasus kekerasan perempuan, KPPPA gandeng Polri dan Peradi

    Jakarta (SOHIB21) – Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak bekerjasama dengan Polri dan Perhimpunan Advokat Indonesia (Peradi) untuk meningkatkan proses hukum kasus-kasus kekerasan terhadap perempuan dan anak. “Kami bergandengan tangan dengan Polri dan juga Peradi untuk penanganan kasus-kasus agar para pelaku bisa diproses hukum dengan cepat, tepat, dan memberikan efek jera agar kekerasan terhadap perempuan…

  • KemenPPPA gandeng BCA tingkatkan layanan call center SAPA 129

    KemenPPPA gandeng BCA tingkatkan layanan call center SAPA 129

    Kita tahu bahwa Call Center BCA ini terbaik bukan hanya di Indonesia, tetapi di dunia Jakarta (SOHIB21) – Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak menggandeng PT Bank Central Asia Tbk (BCA) untuk meningkatkan layanan “Kita baru saja menandatangani MoU antara KemenPPPA dengan PT BCA Tbk yang dalam hal ini akan berkolaborasi, bekerja sama, dan bersinergi…

  • KemenPPPA minta korban pelecehan verbal sopir taksi daring melapor

    KemenPPPA minta korban pelecehan verbal sopir taksi daring melapor

    Jika perbuatannya memenuhi unsur tindak pidana kekerasan seksual, pelecehan seksual nonfisik maka dapat melaporkan langsung ke pihak kepolisian Jakarta (SOHIB21) – Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak meminta kasus dugaan pelecehan verbal seorang sopir taksi daring terhadap seorang remaja perempuan berusia 16 tahun, agar dilaporkan ke polisi ataupun ke Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Perlindungan…

  • Pemerintah bentuk timsus tangani eksploitasi dan kekerasan daring anak

    Pemerintah bentuk timsus tangani eksploitasi dan kekerasan daring anak

    Jakarta (SOHIB21) – Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak menyebut pemerintah akan membentuk tim khusus untuk perlindungan anak dalam ranah daring guna menangani kasus-kasus eksploitasi dan kekerasan digital. “Dengan adanya kebijakan yang lebih tegas dan pengawasan yang lebih baik diharapkan anak-anak dapat lebih terlindungi dari ancaman dunia maya dan dapat memanfaatkan internet secara positif dan…