Tag: KLH

  • Menteri LH ingatkan tak boleh ada bangunan permanen di hulu Ciliwung

    Menteri LH ingatkan tak boleh ada bangunan permanen di hulu Ciliwung

    Jakarta (SOHIB21) – Menteri Lingkungan Hidup (LH) Hanif Faisol Nurofiq mengingatkan tidak boleh ada bangunan permanen di daerah resapan air termasuk hulu Daerah Aliran Sungai (DAS) Ciliwung dalam inspeksi di Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Kamis. “Harusnya kan fungsinya sebagai resapan air. Tidak boleh ada bangunan permanen ini. Boleh ada wisata, tapi sangat terbatas,” kata dia…

  • KLH kecam pencopotan papan setop operasional Hibisc Fantasy Puncak

    KLH kecam pencopotan papan setop operasional Hibisc Fantasy Puncak

    Kami akan menindak tegas setiap pemegang izin yang melanggar aturan Jakarta (SOHIB21) – Kementerian Lingkungan Hidup (KLH) mengecam pencopotan papan penghentian operasional setelah dilakukan penyegelan lokasi Hibisc Fantasy Puncak dikelola PT Jaswita Jabar yang dilakukan pada Kamis. “Kami akan menindak tegas setiap pemegang izin yang melanggar aturan,” kata Menteri Lingkungan Hidup (LH) Hanif Faisol Nurofiq…

  • Menteri LH: Ada tahapan sebelum tutup total TPA sampah “open dumping”

    Menteri LH: Ada tahapan sebelum tutup total TPA sampah “open dumping”

    Pelaksanaan pengakhiran ini ada tematik waktunya, jadi rata-rata ada beberapa bulan baru selesai, karena perlu mempersiapkan Jakarta (SOHIB21) – Menteri Lingkungan Hidup (LH) Hanif Faisol Nurofiq memastikan pemerintah tidak akan langsung “menyuntik mati” atau menutup total Tempat Pemrosesan Akhir (TPA) “Pelaksanaan pengakhiran ini ada tematik waktunya, jadi rata-rata ada beberapa bulan baru selesai, karena perlu…

  • KLH bakal tertibkan sumber pencemar udara Jakarta, termasuk di KBN

    KLH bakal tertibkan sumber pencemar udara Jakarta, termasuk di KBN

    Tetapi tidak hanya KBN, tentu banyak kawasan-kawasan lain yang juga akan kami tinjau Jakarta (SOHIB21) – Menteri Lingkungan Hidup (LH) Hanif Faisol Nurofiq mengatakan pihaknya akan menertibkan sejumlah titik yang menjadi sumber pencemar udara di Jakarta, termasuk tempat penampungan batu bara di Kawasan Berikat Nusantara (KBN) Marunda, Jakarta Utara. Dalam inspeksi ke KBN Marunda di…

  • Mengurangi sampah plastik untuk lingkungan yang baik dan sehat

    Mengurangi sampah plastik untuk lingkungan yang baik dan sehat

    Pemerintah juga sudah melarang impor sampah plastik sebagai bahan baku industri daur ulang Jakarta (SOHIB21) – Ketika ilmuwan asal Belgia dan “bapak” dari industri plastik Leo Baekeland menemukan plastik sintetis pertama di dunia pada 1907, tidak ada yang menyangka penemuan itu akan memunculkan dilema antara manfaat dan dampak yang ditimbulkannya kepada lingkungan dan manusia. Plastik…