Tag: Lagu baru Audy

  • Audy kembali ke industri musik dengan merilis lagu “Akhir Kisah Kita”

    Audy kembali ke industri musik dengan merilis lagu “Akhir Kisah Kita”

    Jakarta (SOHIB21) – Setelah absen cukup lama dari industri musik, solois wanita Audy kembali menyapa penggemarnya dengan merilis single terbaru bertajuk “Akhir Kisah Kita” ciptaan Dea Bamba dan Yai Item yang pernah dipopulerkan oleh band Goodtimes. “Lagu ini saya pilih karena cocok sekali dengan karakter suara saya. Lagu ini juga diaransemen ulang oleh Ray Prasetya…