Tag: marsdya muhammad syafii

  • Kabasarnas: Unsur dari Jakarta dan Bandung dikerahkan bantu korban banjir

    Kabasarnas: Unsur dari Jakarta dan Bandung dikerahkan bantu korban banjir

    Jakarta (SOHIB21) – Kepala Badan Nasional Pencarian dan Pertolongan (Kabasarnas) Marsekal Madya TNI Muhammad Syafii menyebut unsur-unsur kekuatan Basarnas dari Jakarta dan Bandung dikerahkan untuk membantu korban banjir di Bekasi, Jawa Barat. Dia menjelaskan saat ini seluruh personel Basarnas turun ke lapangan untuk membantu evakuasi korban banjir di bawah koordinasi Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB).…