Tag: Mbg ramadhan

  • Sekolah Barunawati gunakan tas kain dan kotak bekal untuk MBG Ramadhan

    Sekolah Barunawati gunakan tas kain dan kotak bekal untuk MBG Ramadhan

    Jakarta (SOHIB21) – Sekolah Barunawati Palmerah, Jakarta Barat, menerapkan peraturan membawa tas kain dan kotak bekal untuk membawa Makan Bergizi Gratis (MBG) yang dibagikan saat Ramadhan sehingga bisa dikonsumsi saat berbuka bagi siswa yang beragama Muslim. Kepala Sekolah SD Barunawati II Untung Suripto saat ditemui di Jakarta, Kamis, mengatakan untuk tingkat SD mewajibkan para siswa…

  • 36.727 siswa di Palembang terima MBG untuk berbuka selama Ramadhan

    36.727 siswa di Palembang terima MBG untuk berbuka selama Ramadhan

    Ya 85 sekolah dari TK, SD, SMP, SMA dan SMK, di Palembang sudah menerima MBG yang untuk berbuka selama Ramadhan ini Palembang (SOHIB21) – Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Palembang, Sumatera Selatan (Sumsel), menyebutkan sebanyak 36.727 siswa menerima Makan Bergizi Gratis (MBG) untuk berbuka puasa selama Ramadhan di kota itu. Kepala Disdik Kota Palembang Adrianus Amri…

  • Pembagian MBG Ramadhan di SLB Negeri 5 Jakarta diwarnai keceriaan

    Pembagian MBG Ramadhan di SLB Negeri 5 Jakarta diwarnai keceriaan

    Terdapat 197 siswa dari tingkat SD-SMA yang mendapatkan MBG Ramadhan di SLB Negeri 5 Jakarta hari ini Jakarta (SOHIB21) – Pembagian Makan Bergizi Gratis (MBG) pertama usai libur awal Ramadhan di Sekolah Luar Biasa (SLB) Negeri 5 Jakarta Palmerah Jakarta Barat pada Kamis, diwarnai dengan keceriaan siswa. Sekitar pukul 11.30 WIB, seorang guru bernama Eka…

  • Program MBG di Kupang NTT tetap berjalan saat bulan puasa Ramadhan

    Program MBG di Kupang NTT tetap berjalan saat bulan puasa Ramadhan

    …yang Muslim bisa langsung membawa pulang, yang non-Muslim bisa bawa pulang atau bisa makan di sini Kupang (SOHIB21) – Koordinator Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) wilayah Kupang, Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT), Rita Wadu menyatakan bahwa pelaksanaan Makan Bergizi Gratis (MBG) di Kota Kupang dan Kabupaten Kupang tetap berjalan seperti biasa selama puasa Ramadhan. “Pelaksanaan…

  • Pakar sarankan siswa diajari jaga makanan MBG agar tetap higienis

    Pakar sarankan siswa diajari jaga makanan MBG agar tetap higienis

    Jakarta (SOHIB21) – Pakar kesehatan Prof Tjandra Yoga Aditama menyarankan para peserta didik diajari menjaga hidangan dalam program Makan Bergizi Gratis (MBG) agar tetap higienis sehingga terhindar dari kemungkinan masalah kesehatan. “Jelas perlu penjelasan ke anak-anak tentang bagaimana menjaga makanan yang dibawa pulang ini,” kata Direktur Penyakit Menular WHO Kantor Regional Asia Tenggara 2018-2020 itu…