Tag: Mudik Gratis 2025
-
Pemkot Malang putuskan selenggarakan mudik gratis 2025
Masyarakat yang ingin menjadi peserta mudik gratis wajib menyertakan KTP daerah asal Malang, Jawa Timur (SOHIB21) – Pemerintah Kota (Pemkot) Malang, Jawa Timur memutuskan menyelenggarakan mudik gratis untuk Idul Fitri 1446 Hijriah setelah menerima bantuan 10 armada bus dari Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Timur. Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Malang Widjaja Saleh Putra di Kota…
-
Program Mudik Gratis BUMN 2025 targetkan diikuti 100 ribu pemudik
Bagi Kementerian BUMN, agenda mudik bersama ini serupa dengan kebijakan dalam menurunkan harga tiket pesawat Jakarta (SOHIB21) – Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) dan BUMN menggelar Program Mudik Bersama BUMN dengan target 100.000 pemudik yang terbagi dalam tiga moda transportasi. Menteri BUMN Erick Thohir mengatakan Kementerian BUMN siap menindaklanjuti arahan Presiden Prabowo Subianto untuk…