Tag: musim hujan

  • Ribuan warga Karawang mengungsi akibat banjir luapan Sungai Citarum

    Ribuan warga Karawang mengungsi akibat banjir luapan Sungai Citarum

    Karawang (SOHIB21) – Ribuan warga Kabupaten Karawang, Jawa Barat (Jabar), mengungsi akibat rumah mereka terendam banjir menyusul meluapnya Sungai Cibeet dan Citarum di wilayah Karawang. Sesuai dengan data Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Karawang pada Rabu, banjir di Karawang melanda sejumlah desa/kelurahan di empat kecamatan sekitar Karawang dengan ketinggian air bervariasi hingga ada yang mencapai…

  • BMKG prakirakan masih ada potensi hujan di akhir bulan jelang Lebaran

    BMKG prakirakan masih ada potensi hujan di akhir bulan jelang Lebaran

    Tadi saya sampaikan, jadi 10 hari terakhir Maret itu masih ada hujan. Bisa hujan lebat juga, tapi durasinya singkat, melemah dibandingkan saat ini Jakarta (SOHIB21) – Kepala Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Dwikorita Karnawati menyampaikan masih terdapat potensi hujan pada periode akhir bulan Maret 2025 menjelang Idul Fitri dengan pemerintah menyiapkan operasi modifikasi cuaca…

  • Adaptasi drainase kota kuno untuk atasi banjir Bekasi

    Adaptasi drainase kota kuno untuk atasi banjir Bekasi

    Jakarta (SOHIB21) – Cerita peradaban di Lembah Sungai Indus adalah refleksi tentang betapa tata kota dan pengelolaan air telah berkembang sedemikian maju bahkan sejak 2600-1900 Sebelum Masehi (SM) Di dalamnya ada Kota Mohenjo-Daro dan Harappa, di wilayah yang sekarang menjadi Pakistan dan India, yang dirancang sebagai kota dengan sistem drainase bawah tanah yang canggih. Setiap…

  • BMKG: Waspada hujan lebat pada 1-10 Maret di Sulawesi Utara

    BMKG: Waspada hujan lebat pada 1-10 Maret di Sulawesi Utara

    BMKG mengeluarkan peringatan dini cuaca dan iklim Provinsi Sulawesi Utara Dasarian pertama Maret 2025 Manado (SOHIB21) – Balai Besar Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BBMKG) Wilayah IV di Makassar, Sulawesi Selatan, mengingatkan potensi bahaya hidrometeorologi seperti banjir, banjir bandang dan tanah longsor. “BMKG mengeluarkan peringatan dini cuaca dan iklim Provinsi Sulawesi Utara Dasarian pertama Maret 2025,”…

  • BMKG: Peluang hujan mulai berkurang pada awal Ramadhan di NTB

    BMKG: Peluang hujan mulai berkurang pada awal Ramadhan di NTB

    Peluang curah hujan berkurang, warga diharapkan tetap waspada potensi bencana hidrometeorologi di NTB Mataram (SOHIB21) – Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyatakan peluang curah hujan mulai berkurang di wilayah Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) pada awal Ramadhan 1446 Hijriah/2025. “Peluang curah hujan berkurang, warga diharapkan tetap waspada potensi bencana hidrometeorologi di NTB,” kata Prakirawan…