Tag: Oecd

  • Airlangga mendorong percepatan penyelesaian IEU-CEPA dengan Prancis

    Airlangga mendorong percepatan penyelesaian IEU-CEPA dengan Prancis

    Penyelesaian IEU-CEPA adalah momentum yang tepat saat dunia menghadapi ketidakpastian karena kebijakan luar negeri Presiden AS Trump. Jakarta (SOHIB21) – Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mendorong percepatan penyelesaian Indonesia-European Union Comprehensive Economic Partnership Agreement (IEU-CEPA) dengan Menteri Ekonomi, Keuangan, dan Kedaulatan Industri dan Digital Prancis Eric Lombard. Pertemuan bilateral itu dilaksanakan saat kunjungan kerja…

  • Bertemu Sekjen OECD, Airlangga paparkan perkembangan aksesi RI

    Bertemu Sekjen OECD, Airlangga paparkan perkembangan aksesi RI

    Kami menantikan diskusi lebih lanjut mengenai manfaat konkret aksesi OECD pada acara OECD SEARP Forum Jakarta (SOHIB21) – Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto bertemu dengan Sekretaris Jenderal Organisasi Kerja Sama dan Pembangunan Ekonomi (OECD) Mathias Cormann di Kantor Pusat OECD di Paris, Prancis, guna menegaskan komitmen Indonesia untuk menjadi anggota penuh OECD. Sejak diskusi…

  • Setelah BRICS, Indonesia kejar target gabung ke OECD

    Setelah BRICS, Indonesia kejar target gabung ke OECD

    Jakarta (SOHIB21) – Bergabungnya Indonesia ke BRICS, aliansi ekonomi dunia baru, pada awal tahun ini menjadi momentum tersendiri yang meneguhkan citra Indonesia di panggung internasional. Namun BRICS rupanya bukan satu-satunya target, Indonesia saat ini sedang menempuh jalur untuk bergabung dengan OECD, sebuah organisasi ekonomi yang menaungi negara-negara dengan kebijakan ekonomi dan tata kelola pemerintahan yang…

  • Airlangga ajak dubes negara anggota OECD percepat proses aksesi RI

    Airlangga ajak dubes negara anggota OECD percepat proses aksesi RI

    Indonesia bangga menjadi negara pertama di ASEAN yang menjadi negara aksesi OECD Jakarta (SOHIB21) – Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengajak para duta besar (dubes) negara-negara anggota Organisasi Kerja Sama dan Pembangunan Ekonomi (OECD) untuk mempercepat proses aksesi Indonesia. Ajakan ini disampaikan dalam pertemuan dengan sejumlah Duta Besar dan Perwakilan Negara OECD di Wisma…

  • Airlangga temui Sekjen OECD guna percepat proses aksesi RI

    Airlangga temui Sekjen OECD guna percepat proses aksesi RI

    Jakarta (SOHIB21) – Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto akan bertemu dengan Sekretaris Jenderal OECD dalam kunjungan kerja ke Paris, Prancis pada 3-5 Maret 2025 dalam rangka mempercepat proses aksesi Indonesia. Kunjungan tersebut menandai langkah strategis Pemerintah Indonesia dalam memperkuat integrasi ekonomi Indonesia dengan perekonomian global dan mempercepat upaya keluar dari jebakan negara dengan pendapatan…