Tag: Pemerintah
-
Pemerintah Gaza dukung komite nonpartisan guna kelola Gaza pascaperang
Kota Gaza, Palestina (SOHIB21) – Kantor media pemerintah Gaza pada Kamis menegaskan kembali dukungannya atas upaya membentuk komite nonpartisan yang terdiri dari “teknokrat” untuk mengelola Jalur Gaza pascaperang. “Kami menyambut semua upaya meringankan penderitaan rakyat kami di tengah perang pembantaian yang sedang dilancarkan oleh pendudukan (Israel), termasuk pengaturan untuk mengelola Gaza melalui komite yang dibentuk…
-
Brantas Abipraya akui terdampak efisiensi anggaran pemerintah
Jakarta (SOHIB21) – PT Brantas Abipraya (Persero) mengaku terdampak oleh kebijakan efisiensi anggaran yang dijalankan oleh pemerintah. “Jika kita melihat dari sisi tekanan-tekanan pada akhir-akhir ini rasionalisasi anggaran pemerintah yang di mana Brantas Abipraya hampir 50-60 persen kontraknya di Kementerian PU dan pemerintah pusat, sehingga dengan adanya rasionalisasi ini menimbulkan tekanan yang luar biasa,” ujar…
-
OIKN: Sudah ada 42 penyewa di kawasan pemukiman Ibu Kota Indonesia
Fasilitas dasar seperti perkantoran, drainase, jalan, kelistrikan, serta fasilitas pendukung lainnya telah dibangun Penajam Paser Utara (SOHIB21) – Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) menyebutkan sudah ada 42 penyewa ( “Tahap awal pembangunan 2022-2024, fokus pembangunan lahan merujuk pengolahan lanskap ( “Fasilitas dasar seperti perkantoran, drainase, jalan, kelistrikan, serta fasilitas pendukung lainnya telah dibangun,” tambahnya. Saat…
-
Warga Tangerang gugat pemerintah dalam hak lindung terkait pagar laut
Gugatan ini atas dasar kelalaian dan pengabaian negara dalam melindungi warga negara yang memohon perlindungan dari cengkeraman calo atau vendor tanah yang ditunjuk oleh pihak turut tergugat Kabupaten Tangerang (SOHIB21) – Warga masyarakat Desa Kohod, Kecamatan Pakuhaji, Kabupaten Tangerang, Banten yang tergabung dari Aliansi Masyarakat Anti Kedzoliman (Amak), menyampaikan gugatan kepada pemerintah atas kelalaian dan…