Tag: Pemkot Bandarlampung

  • Volume sampah di Bandarlampung naik jadi 1.000 ton/hari pada Ramadhan

    Volume sampah di Bandarlampung naik jadi 1.000 ton/hari pada Ramadhan

    Saat Ramadan volume sampah cenderung meningkat, karena konsumsi warga juga cenderung banyak saat bulan suci Bandarlampung (SOHIB21) – Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Bandarlampung menyebutkan volume sampah di kota ini naik menjadi 1.000 ton per hari selama bulan suci Ramadhan. “Volume sampah di Kota Bandarlampung mengalami peningkatan signifikan selama Ramadan 2025 sekitar 200 ton,” kata Pelaksana…

  • Cegah banjir Pemkot Bandarlampung akan robohkan 4 rumah di atas sungai

    Cegah banjir Pemkot Bandarlampung akan robohkan 4 rumah di atas sungai

    Selain rumah warga yang akan dirobohkan, kami juga bakal melakukan pelebaran terhadap siring agar menampung lebih banyak debit air Bandarlampung (SOHIB21) – Pemerintah Kota (Pemkot) Bandarlampung mengatakan bakal merobohkan empat rumah yang berdiri di atas sungai di daerah Sukamaju, Kecamatan Teluk Betung Timur. “Pemkot akan membongkar empat rumah yang berdiri di atas sungai, pemilik rumah…