Tag: Pratikno

  • Pemerintah tambah pesawat untuk modifikasi cuaca demi tangani banjir

    Pemerintah tambah pesawat untuk modifikasi cuaca demi tangani banjir

    Jakarta (SOHIB21) – Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK) Pratikno mengatakan operasi modifikasi cuaca terus dilakukan sebagai upaya mencegah penambahan volume air termasuk dengan penambahan pesawat pada hari ini. Ketika membuka rapat tingkat menteri terkait persiapan hari raya dan libur Idul Fitri di Jakarta, Rabu, Menko Pratikno mengatakan pemerintah terus melakukan pengawasan terkait…

  • Operasi modifikasi cuaca diharap kurangi curah hujan di Bekasi

    Operasi modifikasi cuaca diharap kurangi curah hujan di Bekasi

    Jakarta (SOHIB21) – Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Pratikno berharap operasi modifikasi cuaca dapat membantu mengurangi curah hujan yang berlebihan di sejumlah wilayah terdampak banjir di Bekasi, Jawa Barat. “Untuk mengurangi curah hujan yang berlebihan, BNPB (Badan Nasional Penanggulangan Bencana) melakukan tambahan pesawat untuk modifikasi cuaca, dengan menurunkan mendung di laut supaya tidak…