Tag: produksi cabai menurun

  • NTB ungkap penyebab cabai melambung jadi Rp200 ribu/kg

    NTB ungkap penyebab cabai melambung jadi Rp200 ribu/kg

    Mataram (SOHIB21) – Dinas Pertanian dan Perkebunan Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) mengungkapkan penyebab melambung harga cabai rawit merah menjadi Rp200.000 per kilogram selama Ramadhan 2025, yakni menurunnya produksi lokal. “Bunga cabai tidak bisa menjadi buah karena curah hujan tinggi,” kata Kepala Dinas Pertanian dan Perkebunan NTB Taufieq Hidayat mengungkapkan penyebab harga cabai melambung saat…