Tag: Satgas pangan

  • Satgas Pangan Polda Metro sidak stok dan harga beras di Pasar Cipinang

    Satgas Pangan Polda Metro sidak stok dan harga beras di Pasar Cipinang

    Kita memastikan bahwa stok untuk masyarakat ini aman Jakarta (SOHIB21) – Satuan Tugas (Satgas) Pangan Polda Metro Jaya melakukan sidak stok dan harga beras di Pasar Induk Beras Cipinang (PIBC) Jakarta Timur agar aman serta terkendali selama Ramadhan 1446 Hijriah. “Kita tidak ingin ada spekulan-spekulan yang menjual harga melambung tinggi,” kata Kepala Subdirektorat Industri dan…

  • Satgas Pangan Polda Metro pastikan stok pangan cukup jelang Ramadhan

    Satgas Pangan Polda Metro pastikan stok pangan cukup jelang Ramadhan

    Jakarta (SOHIB21) – Satuan Tugas (Satgas) Pangan Polda Metro Jaya memastikan stok bahan pokok dan penting (Bapokting) di sejumlah pasar tradisional di wilayah hukum Polda Metro Jaya mencukupi menjelang Ramadhan 1446 Hijriah. “Hasil sidak dan pengecekan di pasar-pasar tradisional di wilayah hukum Polda Metro Jaya sampai saat ini untuk ketersediaan stok bapokting mencukupi atau tersedia…

  • Satgas Pangan Serang cek harga kebutuhan pokok di pasar tradisional

    Satgas Pangan Serang cek harga kebutuhan pokok di pasar tradisional

    Serang (SOHIB21) – Satuan Tugas Pangan Polres Serang mencek harga kebutuhan bahan pokok menjelang Ramadhan dengan melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke sejumlah pasar tradisional di Kabupaten Serang. Kapolres Serang AKBP Condro Sasongko, di Serang, Jumat, mengatakan Satgas Pangan turun ke beberapa pasar tradisional untuk mengecek harga sembako dan memastikan ketersediaan bahan pokok cukup untuk memenuhi…