Tag: starmer

  • RI dan Inggris komitmen bangun kemitraan berdasarkan saling hormati

    RI dan Inggris komitmen bangun kemitraan berdasarkan saling hormati

    Kemitraan ini kami fokuskan ke banyak sektor, termasuk kesehatan dan pendidikan, perubahan iklim, alam dan transisi energi yang didukung oleh dana pembangunan Inggris. Jakarta (SOHIB21) – Presiden RI Prabowo Subianto dan Perdana Menteri Inggris Keir Starmer berkomitmen untuk membangun kemitraan baru yang didasarkan pada prinsip saling menghormati dan kerja sama, kata Duta Besar Inggris untuk…

  • Zelenskyy: Eropa bersatu wujudkan perdamaian, keamanan di Ukraina

    Zelenskyy: Eropa bersatu wujudkan perdamaian, keamanan di Ukraina

    Istanbul (SOHIB21) – Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy menyatakan bahwa Eropa bersatu mewujudkan perdamaian sejati dan jaminan keamanan bagi negaranya. “Ada dukungan yang jelas dari Eropa. Persatuan semakin kuat, kesiapan untuk bekerja sama kian besar,” kata Zelenskyy dalam pidatonya lewat video pada Minggu malam usai menghadiri KTT dengan para pemimpin Eropa di London. “Semuanya menyepakati poin…

  • Inggris akan izinkan Ukraina gunakan dana ekspor untuk beli rudal

    Inggris akan izinkan Ukraina gunakan dana ekspor untuk beli rudal

    London (SOHIB21) – Perdana Menteri Inggris Keir Starmer pada Minggu (2/3) mengumumkan bahwa Inggris akan mengizinkan Ukraina menggunakan pendanaan ekspor Inggris senilai 1,6 miliar poundsterling (sekitar Rp33,2 triliun) untuk membeli lebih dari 5.000 rudal pertahanan udara. “Ini akan sangat penting untuk melindungi infrastruktur vital dan memperkuat Ukraina,” kata Starmer dalam konferensi pers usai menghadiri konferensi…