Tag: Surabaya

  • RPH Kota Surabaya pastikan stok daging aman saat Ramadhan-Idul Fitri

    RPH Kota Surabaya pastikan stok daging aman saat Ramadhan-Idul Fitri

    Per hari disiapkan sekitar 20 ton daging sapi dan stoknya akan ditambahkan 20 persen menjelang Lebaran nanti Surabaya (SOHIB21) – Perusahaan Daerah Rumah Potong Hewan Kota Surabaya (PD RPH Surya) menjamin kebutuhan daging masyarakat terpenuhi selama bulan Ramadhan hingga Idul Fitri 1446 Hijriah dengan menyediakan 20 ton daging per hari. Direktur Utama RPH Surya Fajar…

  • KAI cek lintas Surabaya Gubeng-Mojokerto angkutan Lebaran 2025

    KAI cek lintas Surabaya Gubeng-Mojokerto angkutan Lebaran 2025

    Surabaya (SOHIB21) – PT Kereta Api Indonesia (KAI) Daerah Operasi (Daop) 8 Surabaya melakukan cek lintas dari Stasiun Surabaya Gubeng hingga Stasiun Mojokerto sebagai langkah preventif untuk menjaga keselamatan dan kelancaran perjalanan kereta api selama masa Angkutan Lebaran 2025. Executive Vice President KAI Daop 8 Surabaya Wisnu Pramudyo mengatakan saat ini KAI berada pada kategori…

  • Munster coba rotasi pemain dan ubah strategi saat hadapi PSM Makassar

    Munster coba rotasi pemain dan ubah strategi saat hadapi PSM Makassar

    Jadi akan ada sedikit rotasi skuad, jadi kami tetap fokus pada tim sendiri Surabaya (SOHIB21) – Pelatih Persebaya Surabaya Paul Munster mencoba merotasi pemain dan mengubah sedikit strategi permainan saat menghadapi PSM Makassar pada laga pekan ke-26 BRI Liga 1 Indonesia. “Mungkin (strategi permainan) sedikit berbeda juga. Kami lihat Toni juga diskors. Jadi akan ada…

  • Ketua DPRD nilai semangat gotong royong Eri Cahyadi perlu terus dilanjutkan

    Ketua DPRD nilai semangat gotong royong Eri Cahyadi perlu terus dilanjutkan

    Surabaya (SOHIB21) – Ketua DPRD Kota Surabaya, Adi Sutarwijono menilai semangat gotong royong yang ditunjukkan Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi dalam membangun Kota Pahlawan perlu terus dilanjutkan. “Saya menangkap pesan yang sangat baik dari Pak Wali Kota Surabaya untuk mulai pemerintahan yang baru di periode kedua itu dengan semangat gotong royong, sebagaimana telah ditunjukkan sebelumnya…

  • Pemkot Surabaya terapkan efisiensi anggaran dengan “Smart Governance”

    Pemkot Surabaya terapkan efisiensi anggaran dengan “Smart Governance”

    Surabaya (SOHIB21) – Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya menegaskan efisiensi anggaran bukan pemotongan belanja, melainkan optimalisasi kerja berbasis Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah, Penelitian, dan Pengembangan (Bappedalitbang) Kota Surabaya Irvan Wahyudrajat, di Surabaya, Senin, menyatakan bahwa pascapandemi COVID-19, pemkot telah banyak belajar dalam menyusun anggaran yang efektif dan efisien. Irvan menekankan bahwa efisiensi tidak selalu berarti…

  • Komisi VII DPR RI mendorong pengembangan UMKM di Sidoarjo

    Komisi VII DPR RI mendorong pengembangan UMKM di Sidoarjo

    Salah satunya pengolahan bakso yang sudah sangat terkenal, karena sudah mempunyai jaringan rombong sampai 1.500 di wilayah Sidoarjo. Surabaya (SOHIB21) – Anggota Komisi VII DPR RI Bambang Haryo Soekartono mendorong pengembangan pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) bakso di Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur. “Salah satunya pengolahan bakso yang sudah sangat terkenal, karena sudah mempunyai…

  • PT KAI larang masyarakat “ngabuburit” di jalur kereta api

    PT KAI larang masyarakat “ngabuburit” di jalur kereta api

    Jalur kereta api bukan tempat untuk berkegiatan selain operasional perkeretaapian Surabaya (SOHIB21) – PT Kereta Api Indonesia (KAI) Daerah Operasi (Daop) 8 Surabaya melarang masyarakat melakukan aktivitas apapun di jalur kereta api, termasuk “ngabuburit” saat menunggu waktu berbuka puasa Ramadhan 1446 H. Manajer Humas KAI Daop 8 Surabaya Luqman Arif mengatakan masih banyak warga yang…

  • Rian dan keluarga jadi saksi “One Minute Silent, Tribute To Bejo”

    Rian dan keluarga jadi saksi “One Minute Silent, Tribute To Bejo”

    Surabaya (SOHIB21) – Pesepak bola Rachmat Irianto (Rian) bersama keluarga turut menjadi saksi aksi “One Minute Silent, Tribute To Bejo Sugiantoro” sebelum pertandingan melawan Persib Bandung, di Stadion GBT Surabaya, Sabtu malam. SOHIB21 melaporkan di Stadion GBT Surabaya, Sabtu malam jika Rian sapaan akrabnya, bersama keluarga terlihat menangis saat melihat video pemutaran kenangan almarhum Bejo…

  • Pelatih Persib akui keputusannya tidak membawa hasil

    Pelatih Persib akui keputusannya tidak membawa hasil

    Surabaya (SOHIB21) – Pewarta: Indra Setiawan/Naufal Ammar Imaduddin

  • Munster: Menang melawan Persib akhiri penantian sejak 2018

    Munster: Menang melawan Persib akhiri penantian sejak 2018

    Surabaya (SOHIB21) – Pelatih Persebaya Surabaya Paul Munster menyebut kemenangan 4-1 atas Persib sebagai momen istimewa karena mengakhiri penantian sejak 2018 untuk kembali mengalahkan Maung Bandung pada liga resmi. “Kami terus melaju, begitu kami mencetak gol pertama, saya yakin kami akan mencetak gol kedua, ketiga dan keempat. Malam ini, secara keseluruhan, penampilan mereka sangat bagus,”…