Tag: transportasi
-
Dedi Mulyadi ingin sampaikan optimalisasi Bandara Kertajati ke Menhub
Pemprov Jabar saat ini sedang fokus meningkatkan layanan transportasi agar lebih nyaman dan aman bagi masyarakat. Karawang (SOHIB21) – Gubernur Jawa Barat (Jabar) Dedi Mulyadi menyampaikan rencananya untuk mengoptimalkan Bandara Kertajati kepada Menteri Perhubungan (Menhub) Dudy Purwagandhi dan Menteri Agraria dan Tata Ruang (ATR)/Kepala Badan Pertanahan Nasional (BPN) Nusron Wahid, di Kantor Bupati Karawang, Selasa.…
-
Huawei Cloud CVADCS Luncurkan Berbagai Solusi Revolusioner untuk Aktivitas Pertambangan Pintar di MWC 2025
Di MWC 2025, Huawei Cloud CVADCS akan memperlihatkan transformasi pertambangan terbuka (open-pit mining) lewat sinergi kendaraan pintar-komputasi awan. Sukses menghasilkan efisiensi operasional dengan luar biasa hingga di atas 135%, solusi Huawei Cloud CVADCS mewujudkan pengalaman berkendara pintar yang aman dan efisien. Tambang Yulong di Tibet, terletak di ketinggian 5.000 meter, membuktikan keahlian teknologi Huawei Cloud…
-
KAI perkuat transportasi ramah lingkungan lewat dekarbonisasi
Berbagai inovasi dalam menghadirkan transportasi ramah lingkungan dilakukan Jakarta (SOHIB21) – PT Kereta Api Indonesia (KAI) memperkuat upaya keberlanjutan dengan mengimplementasikan transportasi ramah lingkungan melalui proses dekarbonisasi guna mengurangi emisi karbon. “Berbagai inovasi dalam menghadirkan transportasi ramah lingkungan dilakukan,” kata Executive Vice President UPT Balai Yasa Manggarai KAI Idrus Fauzi dalam Ngariung and Sustainability Tour…