Tag: umkm
-
Pegadaian gelar festival Ramadhan untuk UMKM lebih dikenal
Jakarta (SOHIB21) – Pegadaian kembali menggelar Festival Ramadhan 2025 dengan tema “Ramadan Cemerlang” melibatkan 25 UMKM untuk berpartisipasi. Festival ini terbuka untuk umum dan gratis, festival ini menghadirkan berbagai aktivitas yang menarik, seperti bazar UMKM, bazar lelang emas batangan dan perhiasan, bazar emas perhiasan Galeri 24, tabligh akbar, talkshow, seminar investasi emas, kultum, hingga hiburan.…
-
Menkomdigi tekankan digitalisasi UMKM harus dengan penguatan HAKI
Jakarta (SOHIB21) – Menteri Komunikasi Digital Meutya Hafid menegaskan bahwa digitalisasi Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) harus dibarengi dengan penguatan Hak Kekayaan Intelektual (HAKI) agar potensi kreatif anak bangsa dapat berkembang lebih optimal. “Ini saat yang tepat untuk menunjukkan kekuatan karya lokal kita. Perlindungan HAKI bukan hanya soal legalitas, tapi juga cara kita menghargai…
-
OJK Kepri gandeng Pemkab Natuna untuk percepat akses keuangan daerah
Tim Percepatan Akses Keuangan Daerah (TPAKD) penting untuk menjadi perhatian seluruh Kepala Daerah, sebagai upaya dalam percepatan akses keuangan Batam (SOHIB21) – Kepala Otoritas Jasa Keuangan Provinsi Kepulauan Riau (OJK Kepri) Sinar Danandjaya menggandeng Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Natuna untuk mempercepat akses keuangan daerah sebagai upaya mendorong literasi dan inklusi keuangan di kabupaten itu. “Tim Percepatan…
-
KKP ajak UMKM perikanan optimalkan pemasaran digital
78 persen dari mereka terbuka untuk mencoba merek baru pada saat berbelanja. Dalam laporan tersebut juga disebutkan bahwa penggunaan aplikasi juga meningkat selama Ramadhan, tentu ini peluang bagi UMKM perikanan Jakarta (SOHIB21) – Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) mengajak UMKM perikanan memanfaatkan momentum Ramadhan untuk mengoptimalkan pemasaran digital guna meningkatkan akses pasar dan penjualan produk…
-
Calon Pebisnis Sukses Mari Merapat, Pegadaian GadePreneur 2025 Resmi Dibuka!
Jakarta (SOHIB21) – Pegadaian kembali membuka pendaftaran GadePreneur 2025, sebuah program inkubasi bisnis yang dirancang untuk mendukung pertumbuhan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di Indonesia. Setelah sukses menggelar GadePreneur 2023 dan GadePreneur 2024, tahun ini program diperluas dengan mengadakan Road to GadePreneur di 10 kota tambahan untuk menjangkau lebih banyak pelaku usaha di seluruh…
-
Sesmen: Ramadhan momentum “musim panen” bagi pengusaha UMKM
Jakarta (SOHIB21) – Sekretaris Kementerian (Sesmen) UMKM Arif Rahman Hakim mengatakan Ramadhan menjadi momentum atau bulan penting bagi pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM), khususnya mereka yang bergerak di bidang kuliner untuk “memanen” untung. “Kita semua tahu, tahun lalu fenomena war takjil yang viral di media sosial membuat pengusaha UMKM di bidang kuliner bisa…
-
PNM Liga Nusantara angkat ekonomi kerakyatan dengan libatkan nasabah
Ini membuktikan bahwa dari olahraga pun ada economic value (nilai ekonomi) yang bisa kami create (ciptakan) di situ…, Jakarta (SOHIB21) – PT Permodalan Nasional Madani (PNM) terus berkomitmen dalam mendukung ekonomi kerakyatan, salah satunya melalui ajang PNM Liga Nusantara. Turnamen sepakbola tersebut tidak hanya menjadi wadah bagi talenta atlet muda Indonesia, tetapi juga membuka peluang…
-
Maman sebut penghapusan piutang macet UMKM terus berjalan
Berjalan terus, kita lakukan seoptimal mungkin Jakarta (SOHIB21) – Menteri Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) Maman Abdurrahman mengatakan, penghapusan piutang macet dari UMKM masih terus berjalan. “Berjalan terus, kita lakukan seoptimal mungkin,” ujar Maman di Jakarta, Senin. Maman menyampaikan saat ini jumlah UMKM yang piutang macetnya sudah dihapus memang belum mencapai 50 persen. Pemerintah…
-
Maman: UMKM yang terlibat program 3 juta rumah sudah terkurasi
Kami memastikan UMKM-UMKM yang terlibat nanti dalam program pembangunan 3 juta rumah tersebut memiliki kualifikasi, kualitas manajemen keuangan, operasi, dan teknisnya sesuai dengan yang dibutuhkan oleh Kementerian Perumahan Jakarta (SOHIB21) – Menteri Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) Maman Abdurrahman memastikan bahwa UMKM yang terlibat dalam pembangunan 3 juta rumah sudah terkurasi secara kualitas manajemen…
-
SRC: Pesta Retail Daerah di 11 kota untuk tingkatkan kemandirian UMKM
Jakarta (SOHIB21) – Ekosistem toko kelontong Sampoerna Retail Community (SRC) menyatakan Pesta Retail Daerah 2025 telah digelar di 11 kota dengan melibatkan 4.000 pemilik toko yang ditujukan untuk meningkatkan kemandirian UMKM dan menggerakkan ekonomi setempat. “Kami ingin memberikan penghargaan kepada setiap Toko SRC atas usaha yang berdampak positif terhadap perekonomian daerah melalui gelaran ini,” kata…