Tag: Uni Eropa

  • EU akan dukung langsung produsen baterai kendaraan listrik Eropa

    EU akan dukung langsung produsen baterai kendaraan listrik Eropa

    Istanbul (SOHIB21) – Presiden Komisi Eropa Ursula von der Leyen, Senin (3/3), berjanji bahwa Uni Eropa akan mencari dukungan langsung bagi produsen baterai kendaraan listrik Eropa untuk membuat rantai pasokan lebih kuat dan tangguh, khususnya dalam hal baterai. “Kami membutuhkan rantai pasokan Eropa agar lebih kuat dan tangguh, khususnya dalam hal baterai, dan kami menghadapi…

  • Menlu Prancis ingatkan risiko perang di Eropa meningkat

    Menlu Prancis ingatkan risiko perang di Eropa meningkat

    Istanbul (SOHIB21) – Menteri Luar Negeri Prancis Jean-Noel Barrot memperingatkan risiko perang di Eropa telah mencapai tingkat yang “tinggi,” dengan menekankan bahwa “garis depan terus bergerak mendekati” benua tersebut. “Risiko perang di benua Eropa, di Uni Eropa, belum pernah setinggi ini karena selama hampir 15 tahun ancaman terus mendekati kita, garis depan terus bergerak lebih…

  • Macron usulkan belanja pertahanan UE jadi 3,5 persen dari PDB

    Jakarta (SOHIB21) – Presiden Prancis Emmanuel Macron pada Minggu (2/3) mengusulkan agar negara-negara anggota Uni Eropa (UE) menaikkan belanja pertahanan mereka menjadi 3 hingga 3,5 persen dari total Produk Domestik Bruto (PDB) UE. Berbicara kepada harian Prancis Le Figaro setelah mengikuti sebuah konferensi tingkat tinggi pertahanan di London, Macron mengatakan negara-negara anggota UE harus berinvestasi…

  • Negara Uni Eropa khawatir ‘Brussels’ perluas kewenangan pertahanan

    Negara Uni Eropa khawatir ‘Brussels’ perluas kewenangan pertahanan

    Moskow (SOHIB21) – Sejumlah negara Uni Eropa (EU) mengkhawatirkan bahwa Presiden Komisi Eropa, Ursula von der Leyen, memanfaatkan krisis di dalam blok tersebut untuk memperluas kewenangan Brussels dan meningkatkan pengaruhnya, terutama menjelang KTT Ukraina mendatang, demikian dilaporkan Sebelumnya, von der Leyen mengumumkan bahwa pada KTT EU soal Ukraina yang dijadwalkan pada 6 Maret, ia akan…